News / Nasional
Minggu, 13 November 2022 | 16:14 WIB
Unggahan yang mengklaim Satgasus Polri dibubarkan karena munculnya kasus Sambo. (Turnbackhoax.id)

Sementara itu, kasus Ferdy Sambo pun hingga saat ini masih melalui proses persidangan.

Kesimpulan

Berdasarkan penjelasan di atas, maka kabar yang diunggah soal klaim Satgasus Polri dibubarkan usai kasus Ferdy Sambo mencuat adalah keliru.

Informasi yang telah tersebar tersebut masuk ke dalam kategori konten yang menyesatkan.

Load More