Suara.com - Surat Al Baqarah ayat 255 atau disebut ayat kursi memiliki kedudukan yang tinggi dibandingkan ayat-ayat lain di dalam Al-Qur'an. Tak heran banyak yang mencari tahu surat ayat kursi latin bahasa Indonesia dan keutamaannya.
Dalam sebuah hadis, disebutkan bawah ayat kursi adalah ayat yang paling agung.
"'Ayat apa yang paling utama di dalam Al-Quran?' Kemudian Ubay bin Kai menjawab, 'Ayat paling utama dalam kitabullah adalah Ayat Kursi'"
Berikut Suara.com merangkum bacaan surat ayat kursi bahasa Indonesia dan artinya.
Surat Ayat Kursi Bahasa Indonesia
Anda bisa menghafalkan atau sambil membaca teks surat ayat kursi bahasa Indonesia di bawah ini saat hendak mengamalkannya sebagai doa dan dzikir harian.
Allaahu Laailaaha illa huwal hayyul qayyuum. Laa ta'khudzuhu sinatuw walaa nauum. Lahuu maa fissamaawaati wamaa fil ardhi. Mangdzalladzii yasyfa'u 'indahuu illai bi idznih. Ya'lamu maa baina aiydiihim wamaa kholfahum walaa yukhiithuuna bisyayin min 'ilmihii illaa bimaa syaaa a. wasi'a kursiyyuhus samaawaati wal ardho. Walaa yauduhuu khifdhuhumaa wa huwal'aliyyul 'adhiim.
Artinya:
Allah, tidak ada Tuhan melainkan Dia Yang Hidup kekal lagi terus-menerus mengurus (makhluk-Nya), tidak mengantuk, dan tidak tidur. Kepunyaan-Nya apa yang di langit dan di bumi. Tiada seorang pun yang dapat memberi syafaat di sisi Allah melainkan dengan seizin-Nya. Allah mengetahui semua apa yang di hadapan mereka dan di belakang mereka, dan mereka tidak mengetahui apa-apa dari ilmu Allah melainkan apa yang dikehendaki-Nya. Kursi Allah meliputi langit dan bumi. Dan Allah tidak merasa berat memelihara keduanya, dan Allah Mahatinggi lagi Mahabesar. (QS. Al Baqarah: 255).
Keutamaan Ayat Kursi
Ayat Kursi adalah ayat agung yang memiliki banyak keutamaan. Adapaun keutamaannya seperti di bawah ini:
1. Seperti Baca Seperempat Al-Qur'an
Salah satu keutamaan baca ayat kursi yaitu sama seperti membaca seperempat Al-Qur'an. Itulah mengapa, umat Muslim dianjurkan baya Ayat Kursi secara rutin setidaknya setelah sholat.
2. Dilindungi Dari Gangguan Setan
Bukan hanya itu, keutamaan baca ayat kursi juga memiliki keutamaan dilindungi dari gangguan setan jika dibaca sebelum tidur. Hal tersebut sesuai dengan hadis Rasulullah SAW yang diriwayatkan oleh Imam Bukhori yang bunyinya sebagai berikut:
Berita Terkait
- 
            
              Doa Iftitah Latin dan Artinya yang Dibaca dalam Sholat
 - 
            
              Niat Sholat Hajat 2 Rakaat dan Tata Cara Shalat yang Benar
 - 
            
              Doa Qunut Latin Lengkap untuk Sholat Subuh Sendiri dan Berjamaah
 - 
            
              Cara Sholat Dhuha 2 Rakaat, Lengkap dengan Niat dan Bacaannya
 - 
            
              Doa Setelah Sholat Tahajud yang Shahih Lengkap Tulisan Latin dan Artinya
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Mata Lebam Siswi SD di Palembang, Ibu Menangis Histeris Duga Anaknya Dianiaya di Sekolah!
 - 
            
              Ngeri! Tanah di Makasar Jaktim Amblas Bikin Rumah Warga Ambruk, Disebabkan Apa?
 - 
            
              Gus Ipul Murka: Bansos Dipakai Bayar Utang dan Judi Online? Ini Sanksinya!
 - 
            
              Prabowo Tak Masalah Bayar Cicilan Utang Whoosh Rp1,2 T per Tahun: Saya Ambil Alih, Gak Perlu Ribut!
 - 
            
              Kades 'Geruduk' DPR, Minta Dilibatkan Ikut Kelola MBG ke Dasco
 - 
            
              Gubernur Riau Terjaring OTT, Begini Reaksi Ketua DPR Puan Maharani
 - 
            
              Kritik Rezim Prabowo, Mantan Jaksa Agung Bongkar Manuver Politik Muluskan Gelar Pahlawan Soeharto
 - 
            
              Jerit Pilu dari Pedalaman: Remaja Badui Dibegal Celurit di Jakarta, Tokoh Adat Murka
 - 
            
              Kasus Korupsi Gula: Charles Sitorus Langsung Dijebloskan ke Lapas, Ini Vonis Lengkapnya!
 - 
            
              Anggap Ignasius Jonan Tokoh Bangsa, Prabowo Buka-bukaan soal Pemanggilan ke Istana