Suara.com - Menyambut bulan Desember tentu tak akan lepas dari kesan hari raya Natal yang sudah mulai terasa. Dekorasi di banyak pusat perbelanjaan, tema yang digunakan pada website bisnis, dan banyak lagi. Yang tidak boleh lupa, adalah menyiapkan 25 ucapan Natal 2022 yang menyentuh hati untuk kolega, keluarga, dan orang yang Anda sayangi dan merayakannya.
Ucapan Natal sendiri sebenarnya sangat subjektif dan dapat divariasikan sesuai dengan kebutuhan Anda. Beberapa dapat Anda temukan di sini, dan sisanya dapat Anda kombinasikan menyesuaikan dengan keadaan.
25 Ucapan Natal 2022
1. Semoga melodi dan semangat liburan Natal 2022 memenuhi rumah Anda dengan cinta dan kedamaian. Selamat Natal 2022, selamat liburan, dan selamat menyambut Tahun Baru 2023.
2. Semoga keilahian dan kemurnian hari raya Natal membuat hidupmu dipenuhi kehangatan dan rasa bahagia. Selamat Natal 2022 dan Tahun Baru 2023.
3. Semoga kedamaian, damai sejahtera, dan sukacita Natal tak pernah pudar sampai kapanpun. Selamat hari raya Natal 2022.
4. Banyak orang berharap Santa Claus akan datang membawa hadiah terindah. Yang ku harapkan hanya Santa bisa membawaku pulang di hari Natal nanti, untuk bertemu ayah dan ibu. Selamat Natal ayah, selamat Natal ibu.
5. Bunyi lonceng jadi tanda Natal telah tiba. Kiranya damai Yesus Kristus selalu merahmatimu dan keluarga. Sampai bertemu di hari Natal nanti.
6. Natal adalah kehangatan. Berucap syukur atas apa yang terjadi selama ini, semoga terang Natal selalu tinggal di hatimu selamanya.
7. Seluruh hadiah Natal di bawah pohon Natal tak akan merekahkan senyumku selebar saat bertemu denganmu nanti. Selamat Natal 2022, sampai jumpa sebentar lagi.
8. Selamat Natal untuk seorang yang selalu membuatku merasa dekat padaNya, di dalam lindunganNya, dan dalam berkatNya. Sampai jumpa sebentar lagi, kesayangan.
9. Mari menyambut Natal tahun ini dan tahun berikutnya bersama, terus berkumpul dan menikmati kehangatan Natal selamanya.
10. Selamat Hari Natal! Damai Kristus senantiasa melingkupi kita dan memberikan damai di tengah dunia.
11. Bukti kasih Allah pada kita semua, Natal selalu jadi berkat untuk orang-orang yang ada di sini kini dan nanti.
12. Mudah-mudahan damai dan kehangatan itu adalah terang manusia. Terang itu bercahaya di dalam gelap, dan gelap tidak pernah mengambil kuasa. Selamat Natal, damai di dunia, damai di hati.
Tag
Berita Terkait
-
35 Ucapan Natal Bahasa Inggris Lengkap dengan Terjemahannya
-
30 Ucapan Selamat Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 Share di Media Sosial
-
Aturan Perjalanan Terbaru Libur Natal dan Tahun Baru Pasca PPKM Diperpanjang 9 Januari 2023
-
45 Ucapan Natal dan Tahun Baru untuk Keluarga, Teman dan Pasangan
-
Kumpulan 45 Ucapan Tahun Baru 2023, Sebagai Inspirasi untuk Anda
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan
-
Indonesia Terpilih jadi Presiden Dewan HAM PBB, Amnesty International Indonesia: Kebanggaan Semu!
-
KPK Bongkar Alasan Jerat Eks Menag Yaqut: 'Permainan' Kuota Haji Tambahan Jadi Pemicu
-
Sinyal Keras KPK, Eks Menag Yaqut Secepatnya Ditahan di Kasus Korupsi Haji
-
Tanggapi Soal Pilkada Langsung dan Tidak Langsung, Menko Yusril: Keduanya Konstitusional
-
Pemprov DKI Jakarta Pertahankan Angka UMP 2026 di Rp5,7 Juta Meski Buruh Menolak