Masjid Syekh Zayed - Solo
Masjid Raya Syekh Zayed, Surakarta, Jawa Tengah juga menjadi salah satu masjid termegah di Indonesia.
Masjid tersebut merupakan wujud kolaborasi antara Jokowi dan Presiden Uni Emirat Arab Mohammed bin Zayed Al Nahyan (MBZ).
Adapun untuk membangun masjid tersebut hingga rampung, dibutuhkan Rp300 miliar yang berasal dari Pemerintah Uni Emirat Arab.
Biaya pembangunan Masjid Kubah Emas - Depok
Masjid termegah selanjutnya ada Masjid Kubah Emas Dian Al Mahri di Cinere, Depok, Jawa Barat.
Masjid tersebut menyingkap sejumlah fakta unik, Mengutip Hops.id --jaringan Suara.com, Masjid Kubah Emas didirikan oleh seorang wanita bernama Dian Djuriah Rais binti Muhammad Rais atau lebih dikenal Dian Al Mahri.
Hal ini diungkap oleh Ustaz Haryono. Ia meyebut bahwa Dian Djuriah membeli tanah di daerah Maruyung Depok dengan luas 200 hektar. Tanah tersebut langsung dibangun masjid, dengan ahli yang didatangkan dari Turki dan Australia.
Ustaz mengatakan masjid kubah emas depok dibangun dengan biaya Rp 20 triliun.
Kontributor : Armand Ilham
Baca Juga: Syekh Ali Jaber Sebut Habiskan Biaya Besar untuk Hiasi Tempat Ibadah adalah Kebiasaan Orang Yahudi
Tag
Berita Terkait
-
Syekh Ali Jaber Sebut Habiskan Biaya Besar untuk Hiasi Tempat Ibadah adalah Kebiasaan Orang Yahudi
-
Masjid Al Jabbar Rancangan Ridwan Kamil Dianggap Salah Satu Tanda Kiamat, Begini Penjelasan Rasulullah Muhammad SAW
-
'Masjid Jadi Tempat Wisata' Ridwan Kamil Bangga, Warganet Ungkap Realitanya Tak Sepadan Harga
-
Netizen Sebut Allah Suka yang Indah bukan yang Mewah, Sindir Masjid Rp 1 Triliun Karya Ridwan Kamil?
-
Makin Panas! Jejak Digital Ridwan Kamil soal Transportasi Publik Viral, Netizen: Kau Bukan yang Dulu Lagi
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
Terkini
-
Nasib Charles Sitorus Terpidana Kasus Gula Tom Lembong usai Vonisnya Diperkuat di Tingkat Banding
-
Amnesty: Pencalonan Soeharto Pahlawan Cacat Prosedur dan Sarat Konflik Kepentingan!
-
Pemulihan Cikande: 558 Ton Material Radioaktif Berhasil Diangkut Satgas Cesium-137
-
Waspada Banjir Rob, BPBD DKI Peringatkan 11 Kelurahan di Pesisir Utara
-
Bank Mandiri Siap Salurkan Rp3,22 Triliun BLTS Kesra 2025 lewat Jaringan Cabang & Mandiri Agen
-
KAI Siap Suplai Data dan Beri Kesaksian ke KPK soal Dugaan Mark Up Proyek Whoosh
-
Komisi Yudisial Periksa 3 Hakim Kasus Tom Lembong, Hasilnya Belum Bisa Dibuka ke Publik
-
Di Sidang MKD: Ahli Media Sosial Sebut Isu Demo Agustus Sarat Penggiringan Opini
-
PT KAI Koordinasi Danantara soal Restrukturisasi Utang Whoosh, Apa Hasilnya?
-
Onad Ajukan Rehabilitasi Akibat Penyalahgunaan Narkotika, Polisi Masih Tunggu Assessment