Suara.com - Prototipe chatbot ChatGPT yang dikembangkan oleh OpenAI telah tersedia gratis dan dapat digunakan oleh siapa saja. Ternyata ChatGPTP bisa digunakan untuk membuat skripsi otomatis. Untuk itu, ketahui cara pakai ChatGPT OpenAI.
"Format dialog memungkinkan ChatGPT menjawab pertanyaan, mengakui kesalahan, menantang premis yang salah, dan juga menolak permintaan tidak pantas," kata OpenAI, dikutip dari NBC News dikutip pada Jumat 27 Januari 2023.
ChatGPT merupakan sebuah perangkat lunak ldengan model bahasa generatif yang menggunakan teknologi untuk dapat memprediksi kalimat atau kata berikutnya yang ada dalam suatu percakapan ataupun perintah teks. Cara menggunakan ChatGPT sangat mudah. ChatGPT juha bisa membalas pesan pengguna dalam yang sangat waktu singkat.
Dengan menggunakan teknologi ini Anda juga bisa membuat teks skripsi secara cepat dan mudah. Anda tak perlu lagi mengetik satu persatu kalimat. ChatGPT secara otomatis akan menuliskan kata per kata yang Anda inginkan.
Lantas bagaimana cara membuat skripsi otomatis pakai ChatGPT Openai? Simak langkah-langkahnya berikut ini.
Cara Pakai ChatGPT Openai
Jika Anda tertarik untuk menggunakan ChatGPT agar skripsi Anda cepat selesai, ini langkah-langkah menggunakannya:
1. Buka browser dan masuk ke situs https://chat.openai.com di PC/laptop maupun smartphone.
2. Setelah itu, Anda akan diminta untuk melakukan login sebelum menggunakan laman ChatGPT.
3. Bila belum login, Anda bisa mendaftarkan diri menggunakan email atau langsung menggunaan akun Google atau Microsoft.
4. Setelah berhasil login, silakan masukkan kalimat pertanyaan ataupun pernyataan dalam kolom percakapan yang tersedia.
5. Selanjutnya, kirim dan ChatGPT pun akan memberikan tanggapannya.
Jika sebelumnya, ChatGPT sempat bisa diakses secara gratis namun saat ini mulai membuka opsi berlangganan. Mengutip dari berbagai sumber, The Verge melaporkan biaya langganannya mencapai US$42 per bulan.
Adapun akses berbayar tersebut dinamakan dengan ChatGPT Pro, yaitu ChatGPT yang memberikan respons yang lebih cepat, akses yang lebih mudah diandalkan, dan prioritas untuk mencoba fitur terbarunya.
Perlu dipahami aksi membuat skripsi menggunakan bantuan ChatGPT OpenAI merupakan tindakan yang tidak dapat dipertanggungjawabkan. Pastikan Anda membuat skripsi secara mandiri tanpa bergantung pada mesin sepenuhnya.
Berita Terkait
-
Strategi Microsoft Lirik ChatGPT Demi Hadang Dominasi Google Search
-
OpenAI Akan Hadirkan Versi Berbayar dari Bot ChatGPT
-
Microsoft Berencana Investasi Rp 155 Triliun ke Pemilik ChatGPT
-
Microsoft Integrasikan Teknologi ChatGPT ke Bing
-
Dominasinya Terancam, Google Siapkan Chatbot Pesaing ChatGPT OpenAI
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Agar Negara Tak Dicap Merestui Pembungkaman Kritik, Teror ke DJ Donny dan Aktivis Lain Harus Diusut
-
Tahanan Demo Agustus 2025 Meninggal di Rutan Medaeng, Mantan Napol Desak Investigasi Independen!
-
Kebakaran Rumah Kosong di Jagakarsa Saat Warga Sambut Tahun Baru 2026
-
Kemdiktisaintek Rilis Aturan Baru No 52 2025, Jamin Gaji Dosen Non-ASN
-
Pasukan Orange Tuntaskan Bersih-Bersih Sisa Perayaan Tahun Baru Sebelum Subuh
-
Banjir dan Longsor Lumpuhkan Kehidupan Anak di Tapanuli Tengah
-
Pendidikan Pascabencana di Sumatra: Ketika Sekolah Dibuka Kembali, Siapkah Anak-Anak Belajar?
-
Tragedi di Labuan Bajo, Mengapa Kapal Pinisi Mudah Tenggelam saat Cuaca Ekstrem?
-
Kejar Target 3 Juta Hunian, Presiden Prabowo Siapkan Lembaga Percepatan Pembangunan Perumahan
-
Masyarakat Apresiasi Gerak Cepat Bina Marga Pulihkan Jembatan Lawe Mengkudu 1