Suara.com - Bos Lippo Group, James Riady rencananya akan segera dipanggil DPR RI terkait proyek Meikarta yang menuai banyak protes dari konsumen mereka sendiri.
Anggota Komisi VI DPR RI Andre Rosiade mengatakan, Meikarta dan anak usahanya PT Mahkota Sentosa Utama (MSU) akan kembali dipanggil pada pertengahan Februari nanti setelah sebelumnya mereka mangkir dari panggilan DPR.
Di dalam undangan ini tidak hanya Meikarta yang akan diundang, tapi juga Lippo Group sebagai pemilik Meikarta. Karena agenda (Komisi VI) padat, kemungkinan 13 Februari," kata Anggota Komisi VI DPR RI Andre Rosiade di Kompleks DPR RI, Rabu (25/1/2023) lalu.
Ia mengaku geram lantaran perwakilan Meikarta sama sekali tidak memberikan penjelasan ketidahadiran perwakilan mereka. Hal ini seolah memperlihatkan bahwa PT MSU merasa berkuasa dan bisa menundukkan semua orang yang ada di Indonesia.
Andre mengusulkan agar segera dibentuk panitia khusus (pansus) Meikarta jika sikap PT MSU masih tetap sama.
"Pihak Lippo harus kita undang, tidak Meikarta lagi, tapi langsung pemilik perusahaannya. Keluarga (James) Riady harus kita undang. Meikarta ini kan pegawai. Kita undang saja langsung konglomeratnya karena diduga yang ambil keputusan ya keluarga besar itu," kata Andre dalam rapat.
Dalam kesempatan yang sama, Anggota Komisi VI DPR RI Achmad Baidowi, Meikarta menunjukkan sikap yang buruk lantaran tidak hadir tanpa keterangan apapun.
Daeng Muhammad dari Fraksi PAN juga satu suara dengan pernyataan Andre Rosiade dan Achmad Baidowi. Sikap PT MSU menurut dia sudah melecehkan parlemen.
Baca Juga: Soal Temuan Biskuit Kadaluarsa Untuk Program Stunting, DPR: Kinerja Kemenkes Terburuk
Berita Terkait
-
Kades Bertato Asal Banjarnegara Viral di Media Sosial, Kang Dedi Mulyadi Puji Habis-habisan
-
Tolak Perppu Cipta Kerja dan RUU Omnibus Law, 10 Ribu Buruh Bakal Demo Besar-Besaran di DPR RI pada Awal Februari 2023
-
Kang Dedi Distop Warga Madura, Bukan Ditantang Carok, tapi Minta Foto Bareng
-
Terbongkar! Setelah Ditelusuri Kang Dedi, Oknum Anggota Polisi: Uang Jemaah Umroh Miliaran Saya Pakai Perkaya Diri
-
Soal Temuan Biskuit Kadaluarsa Untuk Program Stunting, DPR: Kinerja Kemenkes Terburuk
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Belajar dari Peristiwa Cilincing, DPRD DKI Imbau Warga Mandiri Matikan Sakelar Listrik Saat Banjir
-
Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Rasuna Said Dimulai, Polisi Siapkan Rekayasa Lalu Lintas
-
1.541 Personel Gabungan Dikerahkan Kawal Aksi Ojol di Kedubes ASMonas
-
Buruh Kembali Demo Besok: Dari Masalah Upah, Tolak Pilkada via DPRD Hingga Copot Wamenaker
-
KAI Daop 1 Jakarta Siapkan 158 Ribu Kursi Kereta untuk Libur Isra Miraj
-
Dua Pelaku Pembunuhan Pria di TPU Bekasi Ditangkap, Polisi Sebut Teman Lama Korban!
-
KPPPA Respons Pengakuan Aurelie Moeremans soal Child Grooming: Korban Harus Berani Speak Up!
-
Duka Banjir Cilincing, Pramono Anung Janji Beri Bantuan Usai 3 Warga Tewas Tersengat Listrik
-
Menkes Budi: Cowok Perokok Red Flag, Perempuan Bakal Tanggung Risiko Kanker
-
47 Hari Pascabanjir, Aceh Tamiang Masih Terjebak Krisis Kesehatan dan Air Bersih