Melalui unggahan tersebut, terungkap bahwa Melati adalah mahasiswi Ilmu Komunikasi angkatan 2019.
"Segenap keluarga besar HMIK UI turut berduka cita atas berpulangnya teman dan kakak kami, Melati Putri Dairly, lulusan program sarjana Ilmu Komunikasi Kelas Khusus Internasional," tulis akun resmi HMIK UI.
Pencegahan upaya bunuh diri
Berkaca dari kasus Melati, bunuh diri merupakan salah satu penyebab kematian yang menghantui masyarakat.
Adapun jika pembaca atau keluarga serta orang-orang terdekat menunjukkan keinginan untuk melakukan upaya bunuh diri, maka harus segera menghubungi Hotline Bunuh Diri di Indonesia melalui nomor +62 811 3855 472 untuk penutur bahasa Indonesia, dan melalui nomor +62 811 3815 472.
Nomor tersebut terhubung dengan para konselor dari LISA Suicide Prevention Helpline (Love Inside Suicide Awareness) yang berbasis di Indonesia. Mengutip laman yayasan Into the Light Indonesia, berikut tanda-tanda seseorang yang memiliki keinginan untuk bunuh diri:
- Membicarakan keinginan mengakhiri hidup,
- Membenci dan menghujat diri sendiri,
- Mencari cara mematikan untuk bunuh diri,
- Mengatur kepergian (menyelesaikan urusan yang belum selesai secara mendadak),
- Mengucapkan kalimat perpisahan.
Kontributor : Armand Ilham
Berita Terkait
-
Kronologi Mahasiswa Universitas Indonesia Bunuh Diri, Ternyata Hari Ini Mau Wisuda
-
Seorang Mahasiswi UI Dikabarkan Bunuh Diri Jelang Wisuda Hari Ini
-
Gelar Astranauts 2023, Astra Ajak Startups dan Mahasiswa Indonesia Kompetisi Inovasi Digital dan Teknologi
-
Kenang Dihujat karena Video Syur, Luna Maya: Waktu Itu Rasanya Mau Mati
-
Viral Tujuh Mahasiswa Culik Dosen di Pontianak, Sempat Dicurigai karena Ngaku sebagai Polisi
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
Terkini
-
Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97, Fadli Zon ke Generasi Muda: Kalian Penentu Sejarah
-
Skandal Makan Bergizi Gratis? BGN Stop Operasi Ratusan Dapur, Unggah Foto dan Video Jadi Wajib!
-
Tragis! Pria Tewas Terlindas Truk di Pulogadung, Sempat Terserempet Motor
-
Ciliwung Meluap usai Hujan Deras, 20 RT di Jakarta Terendam Banjir
-
Karen Agustiawan Sebut Pemerintah Lempar Tanggung Jawab ke Pertamina soal Sewa Tangki BBM
-
Cuaca Hari Ini: Jakarta dan Sekitarnya Hujan Hingga Malam Hari
-
Kemenko PMK Kembangkan Sistem Berbasis AI untuk Pantau Layanan Anak Usia Dini
-
Revisi UU Penyiaran Disorot, Ahli: Era Digital Butuh Regulasi Waras dan KPI yang Kuat!
-
Diduga Lakukan Penggelapan Mobil Inventaris Kantor, Eks CEO dan Direktur Perusahaan Dipolisikan
-
Amerika Serikat dan Venezuela Memanas: Kapal Induk Dikerahkan ke Laut Karibia, Ini 5 Faktanya