Suara.com - Mudik gratis tidak hanya diadakan oleh pihak pemerintah saja, namun juga ternyata diramaikan oleh pihak swasta. Sederet program mudik gratis 2023 swasta dapat Anda lihat di sini.
Sehingga Anda memiliki opsi lebih luas untuk menjalani mudik dengan biaya minimal dan keselamatan yang lebih terjamin. Apa saja program mudik gratis 2023 swasta itu?
Daftar penyelenggara mudik gratis 2023 ini dapat Anda lihat secara lengkap di poin-poin berikut.
1. Dari Hyundai
Hyundai mengadakan program mudik gratis dengan tagar #DiantarSangBintang. Nantinya program ini akan menggunakan 10 unit mobil STARGAZER yang dapat dikendarai oleh pemudik sampai ke kota tujuan. Caranya adalah dengan mengikuti dan memenangkan kompetisi foto yang diadakan di Instagram.
Untuk informasi resminya, Anda dapat peroleh di situs resminya pada https://www.hyundai.com/id/id/hyundai-story/campaign/diantar-sang-bintang?utm_source=Google&utm_medium=CONS-SEM&utm_campaign=Ramadhan_DianterSangBintang&utm_content=General.
2. Mudik Gratis Matahari
Matahari menjadi salah satu retail terbesar di Indonesia. Pihaknya juga mengadakan mudik gratis, dan disediakan kurang lebih 1000 tiket gratis untuk orang pertama yang memenuhi syarat. Pihak Matahari juga membebaskan pada para pemudik ini memilih sendiri moda transportasi apa yang diinginkan.
Highlight-nya adalah belanja senilai Rp2.000.000 dapat mengklaim 1 tiket pesawat, kemudian Rp1.000.000 dapat mengklaim tiket kereta atau bus. Informasi lengkap dapat ditemukan di situs resminya.
Baca Juga: Syarat Mudik Gratis 2023 Jasa Raharja, Cermati! Bisa Naik Kereta atau Bus
3. Alfamart
Alfamart juga mengadakan mudik gratis 2023 untuk pelanggan setianya. Program ini berlaku di area Jabodetabek, dan dapat diikuti dengan melakukan pembelian beberapa produk sponsor dengan total Rp100.000. ingat, hal ini hanya berlaku untuk member Alfamart saja.
Poin yang dikumpulkan dapat ditukarkan dengan aplikasi Alfagift, untuk memperoleh tiket sesuai dengan bintang yang didapatkan. Lalu apa lagi program mudik gratis 2023 swasta?
4. Alfamidi
Tidak mau kalah dengan brand besarnya, Alfamidi juga turut mengadakan program mudik lebaran 2023 secara gratis. Pelanggan Alfamidi tinggal melakukan pembelanjaan minimal Rp300.000 dan di dalam belanja tersebut terdapat minimal 3 produk brand sponsor.
Promo ini berlaku sejak 16 Februari hingga 31 Maret mendatang. Untuk informasi lengkapnya Anda dapat melihat di akun Instagram resmi dari Alfamidi pada @alfamidi_ku.
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
Terkini
-
Ombudsman RI Saran RUU Perampasan Aset Harus Perjelas Kerugian Akibat Korupsi dan Langgar HAM
-
Detik-detik Artis Keturunan Indonesia Ardell Aryana Disandera Tentara Israel saat Live TikTok
-
Rocky Gerung Pasang Badan Bebaskan Aktivis Kasus Demo Agustus: Mereka Bukan Kriminal!
-
Pastikan Serapan Anggaran MBG Membaik, Luhut: Menkeu Tak Perlu Ambil Anggaran yang Tak Terserap
-
Ngeri! Jakarta Masuk 5 Besar Kota dengan Udara Terburuk di Dunia
-
Buka Suara soal Kasus Puluhan Siswa SD Keracunan MBG di Jaktim, DKPKP DKI Bilang Begini
-
Cuaca Hari Ini: Waspada Badai, Sebagian Besar Wilayah Indonesia Diprediksi Hujan
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 4 Oktober 2025: Waspada Hujan Lebat dan Gelombang Tinggi
-
Terkuak! Kasus Keracunan Siswa di Jakarta Akibat Dapur MBG Tak Jalani SOP BGN
-
Prabowo Blusukan ke Monas, Cek Persiapan HUT ke-80 TNI