Suara.com - Berikut ini cara melihat gerhana matahari hibrida 20 April agar tak menyakiti mata sehingga aman dan nyaman. Jika kalian termasuk yang ingin melihat fenomena alam ini, yuk simak informasinya!
Merangkum berbagai sumber, gerhana matahari bisa disaksikan dari bumi namun tak boleh dengan mata telanjang karena dapat menimbulkan berbagai gangguan pengelihatan.
Radiasi berdensitas tinggi dari fotosfer atau lingkaran cincin matahari dapat menyebabkan kerusakan retina dan hal ini bisa terjadi secara permanen yang mengakibatkan kebutaan.
Sangat disarankan untuk memakai pelindung mata ketika melihat gerhana matahari atau melalui alat sebagai perantara seperti teleskop atau kamera.
Cara Melihat Gerhana Matahari Hibrida 20 April
1. Pakai Teleskop
Tak hanya digunakan untuk melihat bintang, lensa teleskop juga bisa dimanfaatkan untuk melihat gerhana matahari. Dengan sedikit trik, kita bisa melihat fenomena alam ini dengan aman.
Kalian cukup memantulkan cahaya dari teleskop ke tembok, kertas atau whiteboard. Cara ini terhitung aman dan tetap nyaman di mata.
2. Menonton di media sosial
Baca Juga: 5 Cara Melihat Gerhana Matahari dengan Aman, Jangan Pakai Mata, Bisa Buta Permanen
Cara aman lainnya adalah dengan menonton gerhana matahari melalui siaran di media sosial. Selain aman, cara ini juga sangat terjangkau, bisa diakses siapa saja selama memiliki jaringan internet.
Siaran di media sosial juga memiliki kualitas gambar yang bagus sehingga tak hanya aman tapi juga sangat memanjakan mata. Kalian cukup mencari kanal Youtube yang menyiarkan fenomena ini secara langsung.
3. Pakai Kacamata Anti Radiasi
Jika kalian ingin menonton gerhana matahari secara langsung, gunakanlah kacamata anti radiasi yang melindungi mata dari paparan sinar matahari sehingga retina akan tetap aman.
Laman Mint menjelaskan gerhana Matahari akan berlangsung sekitar 1 jam dan bisa dilihat dari India seperti New Delhi, Surat, Mumbai, Pune, Jaipur, Indore, Thane, Ahmedabad dan Bhopal.
Warga di bagian india lainnya seperti Ludhiana, Agra, Chandigarh, Porbandar, Ujjain, Mathura, Gandhinagar, Silvasa, Surat, dan Panaji juga bisa menyaksikan secara langsung.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Orang Tua Wajib Waspada! Kapolri Sebut Paham Ekstrem Kini Susupi Hobi Game Online Anak
-
Aset Sudah Disita tapi Belum Diperiksa, KPK Beri Sinyal Tegas untuk Ridwan Kamil
-
Indonesia Resmi Akhiri KLB Polio Tipe 2, Menkes Ingatkan Anak-anak Tetap Harus Vaksin Sesuai Usia
-
Jaga Warga Diperluas hingga Pedukuhan, Kapolri Tekankan Penyelesaian Masalah Lewat Kearifan Lokal
-
Polisi: Pelaku Ledakan SMAN 72 Pesan Bahan Peledak Online, Kelabui Ortu Pakai Alasan Eskul
-
Kapolri dan Sri Sultan Pimpin Apel Jaga Warga, Perkuat Keamanan Berbasis Komunitas di DIY
-
Grebek Jaringan Online Scam, Otoritas Myanmar Tangkap 48 WNI
-
Prabowo dan Dasco Bertemu di Istana: Bahas Kesejahteraan Ojol hingga Reforma Agraria
-
Bobby Nasution Tak Kunjung Diperiksa Kasus Korupsi Jalan, ICW Curiga KPK Masuk Angin
-
Kontroversi 41 Dapur MBG Milik Anak Pejabat di Makassar, Begini Respons Pimpinan BGN