Suara.com - Presiden Joko Widodo atau Jokowi menyambut kehadiran Perdana Menteri Ceko Petr Fiala di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Selasa (18/4/2023). Dalam kunjungan tersebut, Jokowi mengajak Petr Fiala untuk menanam pohon kamper.
Sebelum proses penanaman pohon dilakukan, Jokowi mengajak Petr Fiala untuk mengikuti prosesi upacara penyambutan secara resmi dengan memperdengarkan lagu kebangsaan kedua negara dan diiringi dentuman meriam sebanyak 21 kali.
Setelah dentuman meriam selesai, kedua pemimpin kemudian melakukan inspeksi pasukan kehormatan.
Kemudian, Jokowi dan Petr Fiala memperkenalkan masing-masing delegasi yang ikut hadir dalam pertemuan tersebut.
Proses pengenalan delegasi selesai, Jokowi lantas mengajak Petr Fiala berfoto bersama serta menandatangani buku tamu kenegaraan di Ruang Teratai, Istana Bogor.
Lanjut, Jokowi mengajak Petr Fiala untuk menanam pohon kamper di halaman samping Istana Kepresidenan Bogor.
Setelah selesai, Kepala Negara lantas mengajaknya menumpang mobil buggy golf untuk melanjutkan kegiatan selanjutnya.
Berita Terkait
-
Kuasa Hukum Gus Nur Temukan Kejanggalan Soal Vonis 6 Tahun Penjara, Resmi Ajukan Banding
-
Divonis 6 Tahun Penjara Kasus Ijazah Palsu Presiden Jokowi, Berikut Ini Sepak Terjang Gus Nur
-
Wacana Koalisi Besar Dinilai Bisa Berakhir Deadlock, Koalisi Perubahan Pilih Jadi Penonton Drama
-
Divonis 6 Tahun Penjara, Gus Nur: Saya Serahkan Semua ke Allah SWT
-
Gus Nur Terdakwa Kasus Ijazah Palsu Presiden Jokowi Dihukum 6 Tahun Penjara, UGM Sudah Klarifikasi
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Viral Es Gabus Johar Baru Dikira Pakai Busa Kasur, Polisi Akui Salah Simpulkan dan Minta Maaf
-
Jadi Saksi Ahli di Kasus Ijazah Jokowi, Rocky Gerung: Ijazahnya Asli, Orangnya yang Palsu!
-
Tok! DPR Sahkan Adies Kadir sebagai Hakim MK, Gantikan Inosentius Samsul
-
Eks Wamenaker Noel Beri Peringatan ke Purbaya, KPK: Bisa Jadi Misinformasi di Masyarakat
-
Durhaka! Anak di Lombok Tega Bakar Ibu Kandung, Jasadnya Dibuang di Tumpukan Sampah
-
DPR Ubah Agenda Paripurna, Masukkan Penetapan Adies Kadir sebagai Calon Hakim MK
-
Jelang Diperiksa Polisi, Rocky Gerung akan Jelaskan Metodologi Penelitian Kasus Ijazah Palsu Jokowi
-
Bawa HP dan Google Drive, Ahok Siap Buka-bukaan di Sidang Korupsi Pertamina Rp285 T
-
DPR Gelar Rapat Paripurna Hari Ini, Keponakan Prabowo Bakal Disahkan Jadi Deputi Gubernur BI
-
POLLING: Lihat Begal Beraksi, Kamu Pilih Minggir atau Tabrak?