Suara.com - Usai merayakan Idul Fitri, umat Muslim di Indonesia biasanya akan melanjutkan dengan syawalan. Perayaan yang identik dengan berkumpul bersama keluarga dan bermaafan ini memang hanya ada di Indonesia saja loh.
Lantas, bagaimana akhirnya acara ini bisa tercipta? Simak informasinya berikut.
Tradisi yang juga kerap disebut dengan lebaran ketupat ini merupakan ajang diadakannya kumpul keluarga untuk menjalin silaturahmi sekaligus saling memaafkan.
Umar Kayam pernah menyebutkan bahwa syawalan merupakan akulturasi antara budaya Jawa dan Islam. Pasalnya, cara ini banyak digunakan ketika dulunya Islam mulai bersinggungan dengan budaya Jawa dan kerap menimbulkan ketegangan.
Alhasil, dipercaya bahwa dulunya ulama dari Jawa menciptakan akulturasi antara agama dan budaya.
Meski sampai saat ini belum diketahui secara pasti, banyak ahli berpendapat bahwa Halal Bi Halal pertama kali dirilis oleh KGPAA Mangkunegara 1 atau pangeran Sambernyawa yang dulunya hendak mengadakan pertemuan dengan Raja dan Punggawa dan bertepatan dengan perayaan Idul Fitri.
Meski awalnya memang dari kebudayaan Jawa, saat ini syawalan sudah banyak dirayakan hampir di seluruh Indonesia.Bahkan tidak sedikit pula umat beragama lain yang ikut merayakannya dengan niat utama bersilaturahmi.
Perayaan syawalan di masing-masing daerah
Baca Juga: Amalan Bulan Syawal yang Memiliki Pahala Berlimpah
Meski secara garis besar syawalan diadakan untuk bersilaturahmi dan saling memaafkan, beberapa wilayah di Indonesia memiliki caranya tersendiri untuk merayakannya. Berikut adalah beberapa di antaranya.
1. Grebeg syawal di Yogyakarta
Perayaan bulan Syawal diadakan dengan iring-iringan atau arak-arakan prajurit Keraton Yogyakarta yang mengawal tujuh gunungan berisi hasil bumi yang beragam.
Tujuh gunungan tersebut akan diarak dari pagelaran keraton ke halaman Masjid Agung di Kauman yang jaraknya satu kilometer.
2. Terater Madura
Budaya Syawalan di Madura ini akan diadakan pada tanggal 7 syawal tepatnya usai menyelesaikan puasa sunnah Syawal.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Dituduh Punya Ijazah Doktor Palsu, Arsul Sani Tak akan Lapor Balik: Kalau MK kan Nggak Bisa
-
Viral Usul Ganti Ahli Gizi dengan Lulusan SMA, Ini Klarifikasi Lengkap Wakil Ketua DPR Cucun
-
Heboh Sebut Ahli Gizi Tak Penting, Wakil Ketua DPR Cucun Minta Maaf, Langsung Gelar Rapat Penting
-
Minta Pramono Naikkan Upah Jadi Rp6 Juta, Buruh Sesalkan UMP DKI Kalah dari Bekasi-Karawang
-
Tiap Meter Persegi di Jabodetabek Tercemar 4 Puntung Rokok, Perusahaan Ini Juaranya
-
Energi Bersih Bukan Mimpi, Inovasi 95 Tahun Ini Buktinya
-
Bupati Jember: Mulai 2026 setiap triwulan OPD dievaluasi bersama DPRD
-
Bobby Nasution Tak Kunjung Diperiksa, Penyidik KPK Rossa Purbo Bekti Dilaporkan ke Dewas KPK
-
Kasus Tudingan Ijazah Palsu Arsul Sani Masuk Babak Baru, Kini Ada Aduan Masuk ke MKD DPR RI
-
Menpar Kena 'Sentil' Komisi VII DPR, Proyek Lift Kaca di Pantai Kelingking Turut Disinggung