Suara.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengagendakan pemanggilan terhadap Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim pada hari ini, Rabu (17/5/2023) hari ini. Dia dipanggil untuk diklarifikasi soal Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) miliknya.
"Informasi yang kami peroleh besok (hari ini) 17 Mei akan klarifikasi Wakil Gubernur Lampung," kata Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri, Selasa (16/5/2023) malam.
Ali mengaku mendapatkan informasi, orang nomor dua di Provinsi Lampung tersebut akan memenuhi panggilan klarifikasi KPK.
"Kalau kita baca pemberitaan Humas di sana, atau dari pihak pemerintah Lampung sudah sampaikan bahwa akan hadir," kata Ali.
Belakangan, pejabat di Provinsi Lampung sedang menjadi sorotan. Hal itu dipicu informasi bviral terkait kondisi jalanan di Lampung yang dinilai buruk.
Seperti efek domino, berita viral itu menyerempet ke pejabat pemerintahan di sana, salah satunya Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Provinsi Lampung Reihana.
Akun @PartaiSocmed di Twitter mengunggah beberapa foto tas mewah hingga baju dengan merek ternama yang dikenakan Reihana.
Reihana telah dipanggil KPK pada Senin 8 Mei 2023 lalu, untuk diklarifikasi LHKPN miliknya. Dia tidak dapat mempertanggungjawabkan isi laporan kekayaannya. Dia mengaku LHKPN miliknya diisi oleh staffnya.
Terungkap pula Raihana memiliki 6 nomor rekening bank, namun yang dilaporkan ke KPK hanya 5. Ata sejumlah dugaan kejanggalan itu KPK akan melakukan klarifikasi ulang terhadapnya pada Jumat (19/5/2023) mendatang.
Baca Juga: Besok Wagub Lampung Chusnunia Chalim Menghadap KPK Jelaskan Harta Kekayaannya
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Deretan Mobil Sport Gubernur Lampung Termasuk Ferrari Disita KPK?
-
Cek Fakta: Gubernur Lampung Arinal Djunaidi Mengundurkan Diri, Ini Faktanya
-
Aksi Arinal Djunaidi Minta Wartawan Matikan Kamera Dikecam Organisasi Jurnalis, Pemprov Lampung: Hanya Candaan
-
Profil Nurul Ghufron: Wakil Ketua KPK Bikin Gaduh Minta Tambah Masa Jabatan Jadi 5 Tahun
-
KPK Ungkap Modus Gratifikasi Eks Pejabat Bea Cukai Andhi Pramono, Diduga Terkait Eskpor Impor
Terpopuler
- Belajar dari Tragedi Bulan Madu Berujung Maut, Kenali 6 Penyebab Water Heater Rusak dan Bocor
- Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- Reaksi Kocak Amanda Manopo Ditanya Malam Pertama Usai Menikah: Kita Coba Hari Ini
Pilihan
-
Warisan Utang Proyek Jokowi Bikin Menkeu Purbaya Pusing: Untungnya ke Mereka, Susahnya ke Kita!
-
Tokoh Nasional dan Kader Partai Lain Dikabarkan Gabung PSI, Jokowi: Melihat Masa Depan
-
Proyek Rp65 Triliun Aguan Mendadak Kehilangan Status Strategis, Saham PANI Anjlok 1.100 Poin
-
Pundit Belanda: Patrick Kluivert, Alex Pastoor Cs Gagal Total
-
Tekstil RI Suram, Pengusaha Minta Tolong ke Menkeu Purbaya
Terkini
-
Percepat Pembangunan Papua, Mendagri Tekankan Pentingnya Sinkronisasi Program Pusat dan Daerah
-
KPK Ungkap Korupsi JTTS Direncanakan Bintang Perbowo Jauh Sebelum Jadi Bos Hutama Karya
-
Kepala SMAN 1 Cimarga Tampar Murid Gegara Merokok, Ratusan Siswa Mogok Belajar
-
Mempelai Pria Ini Gagal Patahkan Batako Pakai Kepala, Endingnya di Luar Dugaan
-
'Mangkir Berjamaah?' 4 Saksi Korupsi Digitalisasi SPBU Kompak Absen dari Panggilan KPK
-
Kalah Praperadilan, Kubu Nadiem 'Sentil' Hakim Cuma Hitung Alat Bukti Tidak Uji Substansi
-
Tragis! Mahasiswa Unpad Tewas dalam Kecelakaan Maut di Tol Cisumdawu, Mobil Hangus Terbakar
-
Dorong Pengembangan Energi Hijau, Pemda Bengkulu Dukung PLN Kembangan PLTP Hululais & Kepahiang
-
Tak Akan Kunjungi Israel, Ternyata Begini Agenda Asli Presiden Prabowo Usai KTT Perdamaian Gaza
-
Wajib Lapor via Aplikasi, Kegiatan Reses Anggota DPR Akan Diawasi Langsung oleh MKD