11. Semoga kita semua bisa mengambil tauladan terhadap kebaikan yang telah almarhum lakukan di hidupnya. Kita kubur saja semua keburukan almarhum semasa hidup, dan tak perlu mengungkitnya kembali.
12. Allah SWT tidak akan memberi cobaan di luar batas kemampuan hamba-Nya. Maka, tetaplah tegar atas kepergiannya sebab semuanya akan indah pada waktunya. Doakanlah dia agar medapat tempat terbaik di sisi-Nya.
13. Aku tahu bahwa apa yang kamu lalui saat ini sangat sulit, tapi ketahuilah bahwa aku akan selalu di sini untukmu. Aku turut berduka atas rasa kehilangan yang kamu rasakan. Semoga almarhum mendapatkan tempat terbaik di sisi-Nya.
14. Turut berduka atas meninggalnya almarhum, semoga kamu dan keluarga diberikan ketabahan dan kekuatan dari peristiwa duka ini. Semoga Allah SWT mengampuni dosanya.
15. Turut berduka cita atas kehilangan yang kamu rasakan. Aku hanya bisa mendoakan semoga almarhum mendapatkan tempat terbaik saat ini. Semoga kamu dan keluarga juga bisa mengikhlaskan dan melepaskan kepergiannya.
16. Semoga kamu diberi keikhlasan dan kekuatan untuk melepaskan orang tersayang. Karena dengan keikhlasan, akan selalu ada ketenangan di balik badai yang tengah menerjang.
17. Sahabatku, aku tahu ini sagat berat bagimu. Harus kehilangan orang yang paling kamu sayangi. Namun ketahuilah di balik itu semua, aku yakin bahwa kau pasti kuat menghadapinya. Ikhlaskan kepergainnya dan marilah memulai hidup dengan semangat seperti semula.
18. Kehilangan adalah bagian dari kehidupan dab itu tidaklah mudah. Namun jika kita memiliki keikhlasan dalam menjalaninya semua akan terasa ringa, karena sesungguhnya setiap manusia akan mengalami kematian.
19. Aku tidak bisa membayangkan apa yang saat ini sedang kamu rasakan, namun aku ingin kamu tahu jika aku akan selalu ada untukmu. Aku turut berbelasungkawa atas kepergian orang yang paling kamu sayangi.
20. Innalillahi Wainnailaihi Rojiun. Semoga alhamarhum husnul khatimah. Dan keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kekuatan dalam menjalani cobaan ini
21. Semoga Allah SWT memudahkan almarhum untuk melewati semua tahapan kehidupan di akherat. Turut berduka cita sedalam-dalamnya.
22. Inna lillahi wa inna ilaihi raji'un. Aku turut berduka cita atas kehilangan yang tengah menimpamu. Semoga kamu ditabahkan dan dikuatkan.
23. Semoga Allah SWT menempatkan almarhum/almarhumah di Jannatul Firdaus. Amin Ya Rabbal Alamin. Al-Fatihah.
24. Semoga Allah memudahkan jalannya dalam melewati semua tahapan kehidupan di Akhirat kelak. Semoga keluarga yang ditinggalkan selalu diberi kekuatan dan ketabahan.
25. Aku turut berdukacita atas meninggalnya orang terdekatmu, semoga beliau husnul khotimah.
Tag
Berita Terkait
-
Innalillahi, Tissa Biani Berduka, Ayahnya Meninggal Dunia, Sejumlah Pesohor Ucapkan Bela Sungkawa di Akun Instagramnya
-
Kabar Duka Datang dari Artis Senior Nani Wijaya, Titi Kamal: Selamat Jalan Tante Nani
-
Momen Gadis Suriah Berusia 7 Tahun Lindungi Adik Laki-Lakinya di Bawah Reruntuhan Bangunan, Buat Warganet Menangis
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Konflik Lahan di Lebak Memanas, DPR Panggil Perusahaan dan KLHK
-
Di Hadapan Buruh, Aher Usul Kontrak Kerja Cukup Setahun dan Outsourcing Dibatasi
-
Aher Terima Curhat Buruh: RUU Ketenagakerjaan Jadi Sorotan, PHK Sepihak Jadi Ancaman
-
Tips Akhir Tahun Ga Bikin Boncos: Maksimalkan Aplikasi ShopeePay 11.11 Serba Hemat
-
Deolipa Tegaskan Adam Damiri Tidak Perkaya Diri Sendiri dalam Kasus Korupsi Asabri
-
Tak Hadir Lagi di Sidang Sengketa Tambang Nikel Haltim, Dirut PT WKS Pura-pura Sakit?
-
Hasto: PDIP Dorong Rote Ndao Jadi Pusat Riset Komoditas Rakyat, Kagum pada Tradisi Kuda Hus
-
Gubernur Pramono Lanjutkan Uji Coba RDF Rorotan Meski Diprotes: Tidak Kapasitas Maksimum
-
Di Rote Ndao, Hasto PDIP Soroti Potensi Wilayah Terluar RI
-
Belajar Asuransi Jadi Seru! Chubb Life Luncurkan Komik Edukasi Polistory