Suara.com - Wakil Ketua Umum (Waketum) PAN Yandri Susanto mengungkapkan kalau partainya solid mengusung satu nama sebagai calon wakil presiden (cawapres). PAN memastikan bakal mengusung Erick Thohir.
Yandri menyebut PAN akan mengusung Erick tanpa memerdulikan dengan siapapun nanti bakal berkoalisi.
Hal tersebut diungkapkan Yandri usai PAN melakukan pertemuan politik dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan sejumlah elite partai di kantor DPP PDIP, Jakarta Pusat, Jumat (2/6/2023).
"PAN bakal tetap mengusung Erick Thohir sebagai cawapres dengan siapa pun koalisinya," kata Yandri.
Meski sudah teguh dalam memutuskan sosok cawapres yang diusung, namun PAN masih belum bisa mengambil sikap terkait sosok capres. Pada pertemuan dengan elite PDIP, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan alias Zulhas sempat dipertemukan dengan capres Ganjar Pranowo.
Kendati demikian, PAN masih dilema untuk mendukung Ganjar atau Prabowo Subianto.
"(Pilihan capres) antara Ganjar dan Prabowo," ucapnya.
Oleh sebab itu, Yandri menuturkan kalau PAN dan PDIP bakal kembali melakukan pertemuan guna menindaklanjuti hasil pertemuan perdana itu. Bukan hanya dengan PDIP, PAN juga merencanakan untuk bertemu dengan Partai Gerindra.
"Dengan PDIP akan ada pertemuan lagi, dengan Gerindra juga insya Allah dalam waktu dekat Gerindra ke DPP PAN," terangnya.
Berita Terkait
-
Miliki Hubungan Dekat Dengan Erick Thohir, PAN Ingin Pasangkan Dengan Ganjar
-
Sibuk Kerja dan Kerja, Erick Thohir Disorot Netizen, 'Keliatan kurang istirahat'
-
Datangkan Wasit JFA, Erick Thohir Siap Rombak Perwasitan Sepak Bola Indonesia
-
PDIP vs Demokrat Debat Panas, SBY Takut Pemilu 2024 Chaos
-
Akui Sudah Resmi Gabung PAN, Priyo Budi Santoso Cerita Terima Ajakan Zulhas Usai Lima Kali Pertemuan
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Roy Suryo Ikut 'Diseret' ke Skandal Pemalsuan Dokumen Pemain Naturalisasi Malaysia
-
Harga Emas Hari Ini: Antam Naik Lagi Jadi Rp 2.338.000, UBS di Pegadaian Cetak Rekor!
-
Puluhan Siswa SD di Agam Diduga Keracunan MBG, Sekda: Dapurnya Sama!
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
Terkini
-
Lewat Sirukim, Pramono Sediakan Hunian Layak di Jakarta
-
SAS Institute Minta Program MBG Terus Dijalankan Meski Tuai Kontroversi: Ini Misi Peradaban!
-
Dua Kakek Kembar di Bekasi Lecehkan Difabel, Aksinya Terekam Kamera
-
Jadwal SIM Keliling di 5 Wilayah Jakarta Hari Ini: Lokasi, Syarat dan Biaya
-
Dana Bagi Hasil Jakarta dari Pemerintah Pusat Dipangkas Rp15 Triliun, Pramono Siapkan Skema Ini
-
KemenPPPA Dorong Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis Pasca Kasus Keracunan
-
BGN Enggan Bicara Sanksi untuk Dapur MBG, Malah Sebut Mereka 'Pejuang Tanah Air'
-
Agus Suparmanto Sah Pimpin PPP, Mahkamah Partai Bantah Dualisme Usai Muktamar X Ancol
-
DPRD DKI Sidak 4 Lahan Parkir Ilegal, Pemprov Kehilangan Potensi Pendapatan Rp70 M per Tahun
-
Patok di Wilayah IUP PT WKM Jadi Perkara Pidana, Pengacara: Itu Dipasang di Belakang Police Line