Suara.com - Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) memiliki tempat riset sekaligus wisata satwa yang baru saja diresmikan mantan Presiden RI Megawati Soekarnoputri, bernama Animalium. Ini dia serba-serbi Animalium yang baru diresmikan, mulai dari harga tiket masuk, jam operasional hingga fasilitas yang disediakan.
Animalium berlokasi di Kawasan Sains dan Teknologi Soekarno BRIN, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Tempat riset, edukasi dan wisata ini berdiri di atas lahan seluas 1,5 hektare. Operasionalnya baru saja dibuka untuk pengunjung pada Maret 2023 dan telah diresmikan oleh Megawati pada, Rabu (5/7/2022) kemarin.
Mengenal Animalium
Animalium merupakan sebuah fasilitas untuk meriset satwa-satwa liar. Tempat ini menjadi suaka margasatwa yang mampu menampung beragam jenis hewan. Di sini pengunjung dapat melihat berbagai hewan unik yang jarang ditemui di dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya seperti burung langka, landak, kura-kura dan berbagai jenis reptil serangga.
Selain itu, di dalamnya juga terdapat patung peraga satwa. Bahkan ada pula taman luar ruangan yang mirip dengan habitat aslinya dan berisi hewan aslinya.
Adapun yang membedakan Animalium dengan wisata lainnya yaitu satwa-satwa liar dirawat dan ditampilkan kepada para pengunjung sebagai bahan pembelajaran sekaligus penelitian para periset.
Diketahui, harga tiket edukasi di Animalium variatif dan berbeda-beda baik saat weekday ataupun weekend. Calon pengunjung bisa melakukan reservasi dan pembelian tiketnya secara online lewat situs booking.animalium.id. Pada waktu pembelian tiket, para pengunjung juga akan dikenakan pajak tambahan sebesar 10 persen.
• Paket pendidikan kelompok lengkap (25 orang): Rp 2.500.000
Baca Juga: Supermoon 3 Juli 2023 Malam Ini, Simak Jadwal dan Proses Terjadinya
• Kit Pendidikan Mandiri Usia Sekolah (Akhir Pekan): Rp 100.000Paket
• Pendidikan Mandiri Usia Sekolah (Hari Kerja): Rp 95.000
• Paket Pendidikan Mandiri Umum (Akhir Pekan): Rp 85.000
• Paket Pendidikan Mandiri Umum (Hari Kerja): Rp 95.000
• Panduan pedagogis (opsional): Rp 150.000
• Buku kerja eksklusif (opsional): Rp 50.000
Berita Terkait
-
Supermoon 3 Juli 2023 Malam Ini, Simak Jadwal dan Proses Terjadinya
-
Terkenang Tenggelamnya KRI Nanggala-402, Megawati: Saya Sedih, Jengkel, Mau Marah, Kenapa Tidak Ada Perencanaan?
-
Muhammadiyah Minta Libur Idul Adha 2 Hari, Begini Kata Ahli BRIN Thomas Djamaluddin
-
Megawati Dan Cita-cita Bung Karno, Dorong Pengembangan Reaktor Nuklir Di Indonesia
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Terungkap! Bocah Bilqis Hilang di Makassar Dijual ke Kelompok Suku Anak Dalam Jambi Rp 80 Juta
-
Bukan Soal Kontroversi, Ini Alasan Soeharto Disebut Layak Dihargai Sebagai Pahlawan Nasional
-
Surya Paloh Bicara Soal PAW Usai Sahroni dan Nafa Urbach Disanksi MKD, Begini Katanya
-
Peringati Hari Pahlawan Besok, Mensos Ajak Masyarakat Mengheningkan Cipta Serentak
-
KPAI: SMAN 72 Bakal Belajar Online, Prioritaskan Pemulihan Psikologis Siswa Usai Ledakan
-
Dinas Pendidikan: SMAN 72 Jalani PJJ Sementara Usai Ledakan, Sekolah Masih Dalam Proses Sterilisasi
-
Menko PMK Pratikno Ajak Masyarakat Aktif Perangi TBC: Cegah Indonesia Jadi Peringkat Satu Dunia!
-
Terungkap! Bocah Bilqis Diculik Saat Main, Dijual Rp3 Juta di Facebook, Ditemukan Selamat di Jambi
-
Pelaku Penembakan Hansip Cakung Ditangkap saat Kabur ke Lampung, Polisi Buru Rekannya
-
Fun Walk DPD RI Catat 2 Rekor MURI, 9 November Ditetapkan Sebagai Green Democracy Day