Suara.com - Proses hukum kasus penganiayaan terhadap David Ozora masih berlangsung hingga kini. Terdakwa utamanya, Mario Dandy Satriyo juga telah menjalankan berbagai persidangan hingga ia turut ditetapkan atas perkara pencabulan.
Hal itu buntut hubungan intimnya dengan tersangka anak, AG. Dalam sidang, ada momen 'kebodohan' Mario Dandy yang bikin geregetan publik. Di antaranya, salting saat mantannya bersaksi hingga memakai pelat palsu agar terlihat keren.
Kirim video penganiayaan karena kesal dengan David
Diketahui bahwa setelah menganiaya David, Mario sempat mengirim rekaman tindakan asusila tersebut kepada tiga orang temannya. Lantas, hakim pun bertanya alasannya memberikan video itu. Mario lalu mengaku kesal dengan David.
“Apa maksudnya saudara kirim (rekaman penganiayaan) ke teman saudara?,” tanya Hakim.
“Saya kesal aja sama David, Yang Mulia,” jawab Mario.
Nunda makan malam bersama keluarga karena habis berantem
Dalam sidang, Mario Dandy mengatakan sempat menerima telepon dari ayahnya, yakni Rafael Alun Trisambodo yang mengajaknya makan malam. Namun, terhadap ajakan itu, ia malah curhat bahwa dirinya baru saja bertengkar dengan temannya.
“Ayah saya nanyain, 'Dan kamu di mana? Ayo makan malam'. Ditelpon. (Aku jawab), 'Entar, aku habis berantem sama orang',” kata Mario menirukan percakapannya dengan Rafael Alun.
Baca Juga: Teman Mario Dandy, Shane Lukas Kena 'Amuk' Hakim di Persidangan karena Hal Ini
"Dia (Rafael) tanya, 'Kok bisa sih kaya gini? Papa udah bilang kamu tuh jangan aneh-aneh’. Saya bilang, 'Aku kebawa emosi pah, dia ngelecehin si AG’," sambungnya.
Salting kuasa hukum baca chat mantan
Mario Dandy terekam kamera tengah salah tingkah (salting) saat kuasa hukumnya mencecar Anastasia Pretya Amanda dengan bukti chat. Di mana saksi menyebut sudah tak sayang lagi dengan Mario, namun dalam percakapan ada kalimat berbeda.
“Anda tadi bilang udah enggak sayang lagi sama Mario, ini chat Anda nih, tanggal 30 Januari 2023, pukul 02.01 detik ke-39. Isinya, ‘Iya gua tahu lo tahu kalau gua masih sayang sama lo',” ungkap kuasa hukum Mario.
Mendengar isi pesan ini, Mario lantas tersenyum dan tampak berbicara sambil menutup mulutnya. Rekaman ia yang salting sempat beredar luas di media sosial dan dikecam oleh warganet. Mereka heran mengapa terdakwa bisa bersikap seperti itu.
Tarik kesimpulan sendiri
Berita Terkait
-
Teman Mario Dandy, Shane Lukas Kena 'Amuk' Hakim di Persidangan karena Hal Ini
-
Mantan Pacar Jadi Saksi Persidangan, Sikap Angkuh Mario Dandy Diperingatkan Hakim
-
Kasus Rafael Alun dan Andhi Pramono Bukti Pengawasan Lemah, KPK: Tak Mungkin Pimpinan Tidak Tahu!
-
Terkuak Alasan Mario Dandy Gunakan Fasilitas Negara dan Plat Palsu
-
Deretan Fakta Kos-Kosan Rafael Alun Dihuni Para Pejabat Kejagung dan Anggota Polri
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Sopir Angkot Cegat Mikrotrans JAK41 di Velodrome, Dishub DKI Janji Evaluasi Rute
-
Ratusan Warga Prasejahtera di Banten Sambut Bahagia Sambungan Listrik Gratis dari PLN
-
Hasto PDIP: Ibu Megawati Lebih Pilih Bendungan dan Pupuk Daripada Kereta Cepat Whoosh
-
Putri Zulkifli Hasan Sambut Putusan MK: Saatnya Suara Perempuan Lebih Kuat di Pimpinan DPR
-
Projo Tetapkan 5 Resolusi, Siap Kawal Prabowo hingga 2029 dan Dukung Indonesia Emas 2045
-
Budi Arie Bawa Gerbong Projo ke Gerindra? Sinyal Kuat Usai Lepas Logo Jokowi
-
Cinta Terlarang Berujung Maut, Polisi Tega Habisi Nyawa Dosen di Bungo
-
Dua Tahun Lalu Sakit Berat, Kini Adies Kadir Didoakan Kembali di Majelis Habib Usman Bin Yahya
-
Makna Arahan Mendagri Tito Karnavian Soal Dukungan Pemda Terhadap PSN
-
Raja Keraton Solo Pakubuwono XIII Wafat, Akhir Perjalanan Sang Pemersatu Takhta Mataram