Suara.com - Anissa Pohan tampak ikut mendampingi suaminya, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) selaku Ketua Umum partai Demokrat saat deklarasi dukungan kepada Prabowo Subianto di JCC Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (21/9/2023).
Namun ada yang menarik perhatian saat AHY memberikan keterangan kepada wartawan usai deklarasi. Annisa yang berdiri di samping AHY terlihat lama menatap sang suami saat diwawancarai wartawan.
"Menatap..iya kalau orang lagi bicara kan kita biasakan untuk kita pandang kan biar fokus. Itu aja sih sebenernya," ujar Annisa saat ditemui Suara.com di lokasi.
Anissa pun mengutarakan rasa ikut berbangga Demokrat yang dipimpin suaminya telah menyatakan dukungan kepada Prabowo sebagai bakal capres 2024.
"Ikut berbangga dan senang tentunya. Seperti tadi lagu yang dinyanyikan oleh mas Agus "rumah kita" kan menjadi rumah kita bersama dengan Pak Prabowo dengan partai Gerindranya. Dan partai koalisi yang lain tentu ketika kita bisa satu rumah dan berjuang bersama sangat luar biasa ya, pokoknya tujuan kita akan sama untuk memenangkan Pak Prabowo, itu aja," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
Cuaca Hari Ini: Hujan Terjadi Hampir di Berbagai daerah dari Banten Sampai Yogyakarta
-
PSI Incar Jawa Tengah Jadi Kandang Gajah, Hasto PDIP Kasih Respons Santai, Begini Katanya
-
Rakernas I 2026: PDIP Bakal Umumkan Sikap Resmi Terkait Wacana Pilkada di Akhir Acara
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Politik Adalah Alat Pengabdian, Bukan Sekadar Kejar Jabatan
-
Megawati Dorong Politik Berbasis Kearifan Lokal: Peradaban Diukur dari Cara Menghormati Bumi
-
Instruksi Tegas Megawati di HUT ke-53 PDIP: Kader Wajib Jaga Alam, Hingga Lawan Keserakahan
-
Kritik Keras Regulasi Karpet Merah Konsesi, Megawati: Itu Pemicu Bencana Ekologis di Sumatra
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Krisis Iklim Adalah Ancaman Nyata, Generasi Muda Paling Dirugikan
-
Megawati Kecam Intervensi AS di Venezuela: Ini Imperialisme Modern!
-
Rocky Gerung Ngaku Girang Hadir di HUT ke-53 PDIP, Puji Pidato Megawati: Jernih, Tulus, dan Berani