Suara.com - Sosok istri Anies Baswedan, Fery Farhati Ganis mendapatkan pujian mengenai cara mendidik anak-anaknya. Bahkan dalam sebuah acara podcast, ibu empat anak ini berbagi pengalaman mengenai cara mendidik anak-anaknya.
Ada sebuah nasehat yang terus disampaikan Fery kepada anak-anaknya terutama laki-laki. Dalam mendidik anak-anak, Fery menyampaikan apa yang menjadi garis yang mesti dihindari dan jangan dilakukan semasa hidup.
Adapun nasehat yang diberikan dalam bentuk nasehat yang diberikan kepada anak-anak.
"Hati-hati gak ada minum, gak ada alkohol, gak ada obat," ujar Fery.
Penekanan lainnya uakah jangan sampai ada menyakiti perempuan. "Gak main perempuan," sambung Fery menegaskan.
Nasehat dalam bentuk khawatiran ini kemudian disampaikan setiap anak-anak tersebut akan meninggalkan rumah.
Dipastikan Fery, setiap anak-anaknya akan pergi meninggalkan rumah maka akan diingatkan dengan nasehat yang sama dan serupa. Sampai, diakui sarjana psikologis ini, anak-anak sudah hapal betul apa yang menjadi nasehat orang tuannya.
"Sampai yang mau pergi, sampai meringis, jika sudah hapal betul nasehat tersebut," ujar Fery
Fery pun mengingatkan apa yang menjadi tugas dari orang tua agar selalu mengingatkan memberi nasehat kepada anak-anaknya
"Orang tua itu tugasnya mengingatkan,," sambung Fery.
"Ibu Fery contoh yg baik dlm mendidik anak2. Smoga saya bs sepandai ibu.. ♥ngefans banget," ujar netizen mengomentari video ibu Fery.
Tag
Berita Terkait
-
Panggilan Abah pada Anies Baswedan Disebut Karena Kebiasaan Bikin Gemas Ini
-
Program AMIN Sejahterakan Tenaga Kesehatan, Anies: Agar Bangsa Ini Makin Sehat dan Makin Maju
-
Fery Ferhati Istri Anies Baswedan Bikin Netizen Tertawa dengan Tebak-tebakan Ikan
-
Timnas AMIN: Untuk Apa Koalisi Bareng Kubu 03 Kalau Kami Menang Putaran Pertama?
-
Mahfud MD Ungkap Arus yang Menghadang Anies Baswedan Jadi Capres 2024
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Alarm Kesehatan: Wamenkes Soroti Lonjakan Kasus Kanker Serviks di Usia 30-an
-
Maktour dalam Kasus Kuota Haji: Saksi atau Terlibat?
-
Fitnah Es Gabus Berbahan Spons, DPR Tegaskan Minta Maaf Saja Tak Cukup, Oknum Aparat Harus Disanksi!
-
Perkuat Kerja Sama Pendidikan IndonesiaInggris, Prabowo Panggil Mendikti ke Hambalang
-
MAKI Ingatkan Jaksa Jangan Terjebak Manuver Nadiem Makarim
-
Kemenkes Siapkan Strategi Swab Mandiri untuk Perluas Deteksi Dini Kanker Serviks
-
KPK Bakal Periksa Eks Menaker Hanif Dhakiri Terkait Kasus Korupsi RPTKA
-
Polda Metro Jaya Sita 27 Kg Sabu dan Happy Five Senilai Rp41,7 Miliar di Tangerang
-
Propam Usut Dugaan Salah Prosedur Polisi yang Amankan Pedagang Es Gabus di Johar Baru
-
Bukan Cuma 28, Satgas PKH Ungkap Potensi Gelombang Baru Pencabutan Izin Perusahaan Pelanggar Hutan