Suara.com - TPN Ganjar-Mahfud menyatakan ada 23 purnawirawan jenderal dan ribuan pensiunan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Jawa Timur yang memberikan dukungan bagi pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 03 Ganjar Pranowo-Mahfud Md.
Deputi Kinetik Teritorial TPN Ganjar-Mahfud Komjen (Purn) Pol Luki Hermawan selaku penanggung jawab acara “Dialog Kebangsaan dan Doa Bersama Para Pensiunan Aparatur Negara se-Jatim” di Surabaya, Sabtu, mengatakan 10.000 pensiunan tersebut sangat antusias ingin bertemu dengan Ganjar Pranowo.
"Mereka ini datang sukarela, datang dari seluruh wilayah Jawa Timur untuk Pak Ganjar Pranowo. Ketika acara nanti bisa membludak pesertanya hingga 10.000 orang lebih ini. Dengan banyaknya animo, kami harus membatasi," kata Luki.
Selain ribuan pensiunan ASN, sebanyak 23 purnawirawan jenderal Polri dan tiga matra TNI juga memberikan dukungan melalui acara tersebut.
Luki menerangkan 23 purnawirawan jenderal tersebut pernah menduduki beberapa posisi penting dan strategis di Indonesia pada periode sebelumnya.
Berikut daftar Jenderal purnawirawan yang memberikan dukungan kepada Ganjar-Mahfud:
1. Jenderal Pol Purn Surojo Bimantoro
2. Marsekal TNI Purn Agus Supriatna
3. Komjen Pol Purn Gatot Eddy Pramono
4. Irjen Pol Purn Ansyaad Mbai
5.Komjen Pol Purn Gregorius Gories Mere
6.Komjen Pol Purn Anang Iskandar
7.Laksamana Madya TNI Purn Agus Setiadji
8. Komjen Pol Purn Luki Hermawan
9. Irjen Pol Purn Erwin Tobing
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
Pesan Tegas Komisi III DPR: Keadilan di Atas Kepastian Hukum, Kasus Hogi Minaya Wajib Dihentikan
-
Sudah Temui Sudrajat Pedagang Es Jadul, Komandan Kodim: Masalah Selesai Secara Kekeluargaan
-
Akui Salah Terapkan Pasal di Kasus Hogi Hinaya, Kapolresta Sleman Minta Maaf kepada Rakyat Indonesia
-
Buruh Jakarta Masih Ngotot Tolak Gaji Rp5,7 Juta, Pramono Anung: Urusan UMP Sudah Selesai!
-
KPK Periksa Seorang Pegawai BUMN dalam Dugaan Korupsi Pengadaan Digitalisasi SPBU Pertamina
-
Ada Demo di Depan Kantor Wapres Kebon Sirih, Massa Aksi: Ijazahmu Mana?
-
Satpol PP DKI Bakal Gelar Operasi Senyap Sasar Peredaran Tramadol di Jakarta
-
Berawal dari Teguran, Warga Cengkareng Justru Jadi Korban Keganasan Pencuri Kabel
-
Anggota Komisi III DPR 'Semprot' Kapolres Sleman: Kalau Saya Kapolda, Anda Sudah Saya Berhentikan
-
Viral Kasus Penjual Es Gabus: Polisi Bantah Ada Penganiayaan, Propam Tetap Lakukan Pemeriksaan