Suara.com - Calon wakil presiden (Cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD berbicara soal adab berdiskusi dalam acara Tabrak Prof bersama para kaula muda.
Saat itu, dirinya mengangkat cerita soal Imam Syafi'i yang mengaku puas ketika berdiskusi dengan orang-orang pandai.
"Jadi di NU tuh ada pesan Imam Syafi'I, kata imam syafi'i saya sudah berdiskusi dengan ratusan orang pandai. Selalu memuaskan," kata Mahfud MD, dikutip Sabtu.
Namun sebaliknya, kata Mahfud MD, Imam Syafi'i justru merasa kesulitan saat berdiskusi dengan orang bodoh. Ia lalu mengutip sebuah kalimat dari dalil Nahdlatul Ulama (NU) soal berdiskusi dengan orang bodoh.
"Tapi yang paling sulit itu adalah berdiskusi dengan orang bodoh," kata Mahfud.
Alih-alih berdebat, jawaban paling baik adalah tidak menjawab pertanyaan yang diajukan.
"Maka di kalangan NU itu ada dalil, Tidak menjawab pertanyaan orang bodoh, itu adalah Jawaban yang Paling Baik," lanjutnya.
Kontek yang disampaikan Mahfud, diduga soal debat cawapres yang berlangsung Minggu (21/1/2024) lalu. Dimana Mahfud MD memilih untuk tidak menjawab pertanyaan capres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka soal inflasi hijau.
Sontak saja, pernyataan Mahfud itu menuai reaksi warganet. Tak sedikit yang menyayangkan bahwa seorang Mahfud MD bisa berkata demikian.
Baca Juga: Kunjungi Bali Bersama Selvi Ananda, Gibran Tenggak Jamu Tingkatkan Gairah Seksual
"dulu aku suka banget sama bapak ini , skrg skrg ko kek begini yaaa , baru ketauan sifat aslinya, pak pak , jangan kek bocah pak ngatain org bodoh hanya dgn bapak sedang menutupi kekecewaan krna gatau jawaban pertanyaannya," komentar warganet.
"Kalau pintar, ya jawab pak , bukan PLANGA PLONGO," timpal warganet lain.
Tag
Berita Terkait
-
Hari Kerja Mati-matian Bela Gibran, Hotman Paris: Weekend Waktunya Dansa
-
Prabowo-Gibran Menang Pilpres 2024, AHY: Demokrat Log In Pemerintahan
-
Sentil Nafa Urbach Gegara Pilpres, Riwayat Pendidikan Nikita Mirzani Ternyata Pernah Jadi Mantan Santri!
-
Prabowo Sambangi Subang, Dedi Mulyadi Jadi Korban Emak-emak: Saya Gak Punya Istri
-
Gibran Sapa Warga Papua: Soekarno Bilang 10 Pemuda Guncangkan Dunia, Ini Salah Satunya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Dipilih Jadi Calon Hakim MK, Adies Kadir Mundur dari Partai Golkar
-
Kasatgas Tito Pastikan Layanan Kesehatan di Tiga Provinsi Pascabencana Pulih 100 Persen
-
Novel Bamukmin Ungkap 5 Candaan Salat Pandji Usai Diperiksa Polisi, Apa Saja?
-
Gantikan Arief Hidayat, Komisi III DPR Setujui Adies Kadir Jadi Calon Hakim Konstitusi
-
Eks Wamenaker Noel Ebenezer Minta Dihukum Mati, KPK Langsung Ingatkan soal Ini
-
'Saya Terima Rp 1,8 Miliar', Pengakuan Pejabat Kemnaker Soal Duit Panas Sertifikat K3
-
Alasan Damai Hari Lubis Laporkan Pengacara Roy Suryo ke Polda Metro Jaya
-
Jadi Terdakwa Korupsi, Eks Wamenaker Noel: Boro-boro Nerima, Singkatan K3 Saja Saya Tidak Tahu
-
Eks Wamenaker Noel Sebut Bandit Tengah Bidik Menkeu Purbaya
-
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap Data: Banyak Anggota Dewan Lulusan Paket C