Jalan Tol Solo-Jogja yang akan mulai dioperasionalkan pada Lebaran 2024. (SuaraJogja.id/HO-PT JMJ) - Jalan Tol Solo-Jogja Dibuka Gratis! Catat Jadwal dan Akses Keluar-Masuk Selama Mudik Lebaran 2024
Meskipun begitu ada hal yang perlu diperhatikan jika ingin melalui jalan tol Solo-Jogja, sebagai mana dijelaskan oleh Direktur Utama PT Jasa Marga Jogja Solo (JMJ), Rudy Hardiansyah dilansir SuaraSurakarta.id, yaitu:
- Pemudik dihimbau tidak memacu kendaraannya terlalu kencang khususnya diantara Karang Anom-Klaten
- Pemudik harus mengikuti rambu-rambu dan arahan petugas di lapangan
- Jalan tol ini digunakan hanya satu jalur ke arah Jogja saat mudik
- Sebaliknya ketika arus balik dibuka satu jalur ke arah Solo
- Penerangan jalan belum tersedia
Demikian informasi jalan tol Solo-Jogja yang buka secara fungsional dan gratis selama mudik lebaran 2024.
Komentar
Berita Terkait
-
Doa Berangkat Mudik Agar Selamat di Perjalanan: Teks Arab, Latin dan Artinya
-
Sebelum Berangkat Mudik, Cek Dulu Pelat Nomor Mobil Biar Gak Kena Apes
-
Tol Bocimi Longsor, Tetap Bisa Digunakan Selama Mudik Lebaran?
-
Mudik Lebaran 2024 Pakai Mobil Pribadi, Begini Cara Dapatkan Struk Digital Jalan Tol
-
Inilah Jalur Alternatif Jogja Solo Bebas Macet Selama Libur Lebaran
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
3 Museum di Jakarta Tutup Hari Ini, Pemprov Ungkap Alasannya
-
Detik-Detik Truk Mogok Tertemper KA BasoettaManggarai di Perlintasan Rawabuaya
-
Sempat Tenggelam 1 Meter, Banjir Jakarta Selatan Akhirnya Surut Total Dini Hari
-
'Wallahi, Billahi, Tallahi!' Surat Sumpah Abdul Wahid dari Sel KPK Gegerkan Riau
-
Usai Bermalam di IKN, Prabowo Tinjau Progres Pembangunan Ibu Kota Nusantara
-
Tunanetra Terjatuh ke Selokan Usai Gunakan Transjakarta Cares, Manajemen Janji Evaluasi Layanan
-
Tunanetra Terjatuh ke Selokan Usai Gunakan Transjakarta Cares, Manajemen Janji Evaluasi Layanan
-
SBY: Matahari di Partai Demokrat Hanya Satu, Mas AHY
-
Jakarta Belum Kering dari Banjir, BMKG Kembali Terbitkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem
-
Hujan Lebat dan Angin Kencang Terjang DIY, Satu Warga Kulon Progo Tewas Tersambar Petir