Suara.com - Libur lebaran banyak yang memanfaatkannya untuk berwisata bersama keluarga. Karena itu sejumlah tempat dipadati pengunjung.
Salah satunya Pantai Pangandaran yang ada di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Saking banyaknya pengunjung, pantai tersebut berubah menjadi lautan manusia pada Minggu (14/4/2024).
Penampakan Pantai Pangandaran dipenuhi manusia itupun viral di media sosial. Seperti yang diunggah akun X @C1_pai.
Tampak pengunjung memenuhi Pantai Pangandaran. Nyari semua bagian pantai dipadati wisatawan.
Berdasarkan data yang dihimpun, sedikitnya 35 ribu wisatawan memadati bibir pantai kawasan Pantai Timur dan Barat Pangandaran hingga Minggu.
Unggahan tersebut diserbu warganet. Banyak yang mencurahkan isi hatinya. Sebagian mengaku ogah liburan saat lebaran.
"Niat lihat laut, dapetnya laut-an manusia," komentar akun @est****.
"waktu lebaran/libur panjang ku paling males piknik karna pasti macet dan rame," tulis akun @ami*******.
"itu renangnya gimna yaaa," cuit akun @side*****.
Baca Juga: Anaknya Pakai Sandal Mahal saat Lebaran, Intip Gurita Bisnis Dian Sastrowardoyo
"Kayaknya tiap taun gini terus pangandaran, emang di jawa barat ga ada pantai lagi ? atau banyak pantai tapi mereka males duluan sama punglinya ?" komentar akun @patr*******.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Resmi! Gubernur Riau Jadi Tersangka, Langsung Ditahan 20 Hari!
-
PSI Minta Satpol PP Tegas Tertibkan Parkir Liar di Trotoar: Sudah Ganggu Pejalan Kaki!
-
Drama di MKD DPR Berakhir: Uya Kuya Lolos dari Sanksi Kode Etik
-
Drama Penangkapan Gubernur Riau: Kabur Saat OTT, Berakhir Diciduk KPK di Kafe
-
Usman Hamid Sebut Soeharto Meninggal Berstatus Terdakwa: Sulit Dianggap Pahlawan
-
Ini Pertimbangan MKD Cuma Beri Hukuman Ahmad Sahroni Penonaktifan Sebagai Anggota DPR 6 Bulan
-
MKD Jelaskan Pertimbangan Adies Kadir Tidak Bersalah: Klarifikasi Tepat, Tapi Harus Lebih Hati-hati
-
Dinyatakan Bersalah Dihukum Nonaktif Selama 6 Bulan Oleh MKD, Sahroni: Saya Terima Lapang Dada
-
Ahmad Sahroni Kena Sanksi Terberat MKD! Lebih Parah dari Nafa Urbach dan Eko Patrio, Apa Dosanya?
-
MKD Ungkap Alasan Uya Kuya Tak Bersalah, Sebut Korban Berita Bohong dan Rumah Sempat Dijarah