Suara.com - Beberapa waktu lalu seusai mengunggah foto bersama dengan mantan istri Mumtaz Rais, sosok Verrell Bramasta makin hangat disebut tengah dekat dengan Futri Zulya Savitri.
Diketahui dalam foto yang dibagikan enam hari lalu itu, Verrell Bramasta tampak berfoto bersama dengan Futri Zulya Savitri dan juga kedua anaknya.
Unggahan itupun dengan segera dibanjiri komentar netizen. Tak sedikit diantaranya yang menyentil sosok Natasha Wilona yang selama ini diketahui dekat dengan Verrell Bramasta.
Nah, meski punya latar belakang yang berbeda, baik Natasha Wilona maupun Futri Zulya Savitri ternyata memiliki hobi yang sama yakni mengoleksi tas mewah.
Natasha Wilona sendiri diketahui memiliki beberapa koleksi tas mewah di kediamannya. Tercatat ada sebanyak 10 koleksi yang pernah ditampilkannya ke publik.
Koleksi itu terdiri dari beragam merek mulai dari Hermes, Louis Vuitton, Fendi, Balenciaga hingga Gucci.
Dari sekian tas yang dimiliki, Natasha Wilona memiliki koleksi yang tergolong mahal yakni tas merek Hermes gold Constance 24 cm of evercolor leather with palladium hardware yang harganya mencapai Rp200 juta.
Nyaris serupa, Futri juga memiliki sederet tas mahal merek Hermes hingga Loro Piana.
Namun dari sekian yang dimiliki koleksi, koleksi yang dimiliki Futri sepertinya masih kalah mewah dibanding Natasha Wilona.
Baca Juga: Liburan ke Malaysia, Harga Tas Ayu Ting Ting vs Bilqis Khumairah Razak Bak Langit dan Bumi
Diketahui salah satu koleksi tas mahal milik Futri yakni Loro Piana harganya mencapai Rp102 juta untuk kelas yang tertinggi.
Sementara koleksi yang lain harganya masih berada di bawah Rp100 jutaan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta
-
Masih Nunggak, Kejagung Sita Aset Musim Mas dan Permata Hijau Group