News / Nasional
Jum'at, 05 Juli 2024 | 18:06 WIB
Politikus PDIP Adian Napitupulu. (Suara.com/Faqih)

"Bahwa saya akan memegang rahasia partai yang menurut sifatnya harus saya rahasiakan. Bahwa saya akan berusaha menyelesaikan segala permasalahan partai dengan asas kekeluargaan. Bahwa saya akan bekerja dengan jujur, adil, rajin, dan bersemangat untuk kepentingan partai, negara, dan bangsa," tutur Megawati.

Load More