Suara.com - Salam, warga yang tewas terkena peluru nyasar di acara pesta pernikahan ternyata masih memiliki hubungan keluarga dengan Anggota DPRD Lampung Fraksi Gerindra, Muhammad Saleh Makaram yang menjadi tersangka kasus tersebut.
Kabid Humas Polda Lampung, Kombes umi Fadilah Astutik menyebut korban Salam merupakan keponakan Saleh Makaram.
“Masih ada (hubungan) keluarga, keponakan," kata Umi, saat dikonfirmasi, Selasa (9/7/2024).
Menurutnya, jelang pernikahan berdarah itu, Saleh menyembunyikan senjata api yang dibawanya. Saat peluru diletuskan di acara adat Begawi itu, para tamu histeris dan berhamburan.
"Tersangka membunyikan senpinya seperti itu," ucap Umi.
Umi menjelaskan, di Lampung Tengah memang memiliki tradisi penanda keramaian. Namun masyarakat biasanya menggunakan mercon atau petasan sebagai penanda.
Usai peristiwa tewasnya Salam, Uni mengimbau agar masyarakat menggunakan penanda keramaian yang tidak membahayakan.
"Seyogyanya untuk memeriahkan itu bisa pakai mercon atau gendang-gendang itu, atau pakai apa itu Betawi kan suka ada juga ramai ya kalau acara tanjidor. Apapun lah ya mungkin seperti itu," tandas Umi.
Baca Juga: Anggota DPRD Tembak Mati Warga Di Pesta Nikah Terancam 20 Tahun Penjara
Berita Terkait
-
Anggota DPRD Tembak Mati Warga Di Pesta Nikah Terancam 20 Tahun Penjara
-
Warga Lamteng Tewas Tertembak Anak Buah Prabowo Saat Pesta Adat, Langsung Jadi Tersangka
-
Politisi Gerindra Lampung Tengah Ditahan, Senjata Ilegal Jadi Bukti
-
Tembak Mati Pria karena Ngaku Pernah Diancam, 'Nyanyian' Puput Bikin 2 Rekannya Ikut Tertangkap
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Jakarta Masih Dikepung Banjir Pagi Ini, 28 RT dan 6 Ruas Jalan Tergenang Air
-
Hujan Masih Akan Guyur Seluruh Jakarta Hari Ini
-
Modus Paket Online, Polisi Gagalkan Peredaran Vape Narkotika di Jakbar
-
Tolak Wacana Pilkada Lewat DPRD, PDIP Intens Lobi Partai Lain di Parlemen
-
Demo di Komdigi, Massa Minta Takedown Mens Rea di Netflix dan Ancam Lanjutkan Aksi ke Polda Metro
-
Nyumarno Diperiksa KPK Terkait Kasus Suap Ijon Proyek Bupati Bekasi Nonaktif Ade Kunang
-
Registrasi Akun SNPMB 2026 dan Jadwal Pelaksanaan SNBP Terbaru
-
Siapa Sebenarnya Pelapor Pandji? Polisi Usut Klaim Atas Nama NU-Muhammadiyah yang Dibantah Pusat
-
Langit Jakarta 'Bocor', Mengapa Modifikasi Cuaca Tak Digunakan Saat Banjir Melanda?
-
Debit Air Berpotensi Naik, Ditpolairud Polda Metro Jaya Sisir Permukiman Warga di Pluit