Suara.com - Penemuan mayat wanita tanpa kepala di kawasan Muara Baru, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Selasa (29/10/2024) masih misterius. Hingga kini polisi masih menyelidiki kasus mayat wanita yang ditemukan dalam kondisi termutilasi itu.
Mayat tanpa kepala itu pertama kali ditemukan oleh karyawan SPBU.
Kasat Reskrim Polres Pelabuhan Tanjung Priok, Iptu I Gusti Ngurah Putu Krisnha Narayana menyebut, awalnya
“Ada karyawan SPBU Muara Baru lapor ke piket Polsek Muara Baru, ada temuan kantong besar yang terapung di danau belakang SPBU,” katanya saat dikonfirmasi, Selasa (29/10/2024).
Setelah menemukan benda mencurigakan itu, karyawan SPBU itu langsung melaporkan hal itu ke kepolisian. Setelah menerima laporan itu, polisi kemudian mengerahkan anjing pelacak K-9 untuk melakukan identifikasi terhadap korban.
“Setelah itu piket Polsek meluncur ke TKP bersama unit ident Polres dan K9 Polda untuk dilakukan penyelidikan hingga membuka kantong besar tersebut yang terbungkus karton dan karung,” jelasnya.
Saat ditemukan, jenazah ditemukan dengan kondisi fisik lengkap, namun tidak memiliki bagian kepala.
Saat ini, jenazah wanita itu telah dievakuasi ke Rumah Sakit Polri guna dilakukan upaya otopsi dan identifikasi lebih lanjut.
“Saat ini jenazah kami larikan ke RS Polri guna dilakukan proses autopsi dan identifikasi lebih laniut,” pungkasnya.
Baca Juga: Sertifikasi Halal Tuai Polemik, Politisi PDIP Zanzabella Semprot Babe Haikal: Jangan Ngaco Deh!
Berita Terkait
-
Ngeri! Geger Mayat Wanita Tanpa Kepala di Muara Baru Jakut, Korban Pembunuhan?
-
Kasus Bocah Aqila Tewas Dilakban Dipicu Utang: Wujud Krisis Moral dan Kegagalan Pemerintah Sejahterakan Rakyat!
-
Mayatnya Dimasukan ke Karung, Pengakuan 'Ngeri' Pembunuh Nenek-nenek di Tasikmalaya
-
Nekat Nyebur Meski Tak Bisa Berenang, Psikolog Forensik Jelaskan Penyebab 7 Remaja yang Tewas di Kali Bekasi
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Komisi II DPR Tetapkan 9 Anggota Ombudsman RI 2026-2031, Hery Susanto Jadi Ketua
-
Ketua Banggar DPR Bela Pencalonan Thomas Djiwandono: Ini Soal Kemampuan, Bukan Nepotisme
-
Jaga Independensi BI, Thomas Djiwandono Tunjukkan Surat Mundur Dari Gerindra
-
Geger! Anggota Komcad TNI Jual Senpi Ilegal SIG Sauer di Bali, Terbongkar Modusnya
-
7 Hal Penting Terkait Dicopotnya Dezi Setiapermana dari Jabatan Kajari Magetan
-
Sampah Sisa Banjir Menumpuk di Kembangan, Wali Kota Jakbar: Proses Angkut ke Bantar Gebang
-
Diperiksa 8 Jam Soal Kasus Korupsi Haji, Eks Stafsus Menag Irit Bicara
-
Resmi! Komisi XI DPR RI Sepakati Keponakan Prabowo Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI
-
Panglima TNI Minta Maaf atas Insiden Truk TNI Himpit Dua Polisi Hingga Tewas
-
Plot Twist Kasus Suami Lawan Jambret Jadi Tersangka: Sepakat Damai, Bentuknya Masih Abu-abu