Suara.com - Calon mahasiswa yang ingin mendaftar Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2025, maupun Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT), harus terlebih dahulu mengetahui daftar Perguruan Tinggi Negeri (PTN) terbaik di Indonesia.
Ulasan tentang PTN terbaik 2025 di Indonesia ini bisa menjadi referensi penting bagi semua calon mahasiswa.
Mengutip dari berbagai sumber, berdasarkan pemeringkatan Webometrics 2025, ada 10 PTN terbaik nasional. Pemeringkatan Webometrics didasarkan pada tiga indikator utama: visibilitas atau dampak konten digital, transparansi melalui jumlah kutipan dari peneliti, serta keunggulan makalah yang paling banyak dikutip.
Peringkat ini dikembangkan oleh Cybermetrics Lab, Spanyol, dan dirilis dua kali dalam setahun, yakni pada Januari dan Juli. Sistem ini mengukur keakuratan website dengan kinerja akademik perguruan tinggi, sehingga semakin tinggi peringkatnya, semakin besar pengakuan terhadap kontribusi universitas dalam ilmu pengetahuan.
Data Webometrics dikumpulkan di awal Januari, sementara informasi bibliometrik mencakup periode dari 2019 hingga 2023.
Berikut daftar 10 PTN terbaik di Indonesia 2025 versi webometrics
1. Universitas Indonesia (UI) – Peringkat dunia: 503
2. Universitas Gadjah Mada (UGM) – Peringkat dunia: 666
3. Institut Teknologi Bandung (ITB) – Peringkat dunia: 852
4. Universitas Diponegoro (Undip) – Peringkat dunia: 995
5. IPB University (Institut Pertanian Bogor) – Peringkat dunia: 999
6. Universitas Sebelas Maret (UNS) – Peringkat dunia: 1.055
7. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) – Peringkat dunia: 1.114
8. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) – Peringkat dunia: 1.208
9. Universitas Negeri Malang (UM) – Peringkat dunia: 1.294
Berita Terkait
-
Gagal Lolos PTN? Ini Daftar 15 Kampus Swasta Terbaik di Indonesia 2025
-
Berapa Biaya SNBT 2025? Cek Rincian Lengkap dan Jadwal Terbarunya
-
Apakah SNBP 2025 Bisa Lintas Jurusan? Ketahui Aturan Terbarunya!
-
Mau Cek Daya Tampung Universitas dalam SNBP 2025? Ikuti Langkah Berikut
-
Jadwal Lengkap SNBT 2025: Kapan Pendaftaran Dibuka?
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Sopir Angkot Cegat Mikrotrans JAK41 di Velodrome, Dishub DKI Janji Evaluasi Rute
-
Ratusan Warga Prasejahtera di Banten Sambut Bahagia Sambungan Listrik Gratis dari PLN
-
Hasto PDIP: Ibu Megawati Lebih Pilih Bendungan dan Pupuk Daripada Kereta Cepat Whoosh
-
Putri Zulkifli Hasan Sambut Putusan MK: Saatnya Suara Perempuan Lebih Kuat di Pimpinan DPR
-
Projo Tetapkan 5 Resolusi, Siap Kawal Prabowo hingga 2029 dan Dukung Indonesia Emas 2045
-
Budi Arie Bawa Gerbong Projo ke Gerindra? Sinyal Kuat Usai Lepas Logo Jokowi
-
Cinta Terlarang Berujung Maut, Polisi Tega Habisi Nyawa Dosen di Bungo
-
Dua Tahun Lalu Sakit Berat, Kini Adies Kadir Didoakan Kembali di Majelis Habib Usman Bin Yahya
-
Makna Arahan Mendagri Tito Karnavian Soal Dukungan Pemda Terhadap PSN
-
Raja Keraton Solo Pakubuwono XIII Wafat, Akhir Perjalanan Sang Pemersatu Takhta Mataram