Namun dalam konteks Indonesia, justru isu ijazah yang dianggap bisa memicu kericuhan nasional.
Warganet pun merespons unggahan tersebut dengan berbagai komentar bernada satir hingga kritik sosial.
"Iya iyalah chaos, ijazahnya nggak ada," tulis seorang pengguna Instagram dengan nada sinis.
"Rusia vs Ukraina, India vs Pakistan, Iran vs Israel, Indonesia vs Ijazah," komentar netizen lain yang membandingkan polemik ini dengan konflik antarnegara.
Ada pula yang mengkritisi kualitas sumber daya manusia (SDM) di Indonesia, sekaligus menyindir dirinya sendiri.
"Aduh ternyata saya hidup di negara dengan mayoritas SDM rendah, dan saya salah satunya karena menikmati polemik tersebut," ungkap netizen lainnya.
Tak ketinggalan, komentar yang menyinggung latar belakang Yakup sebagai anak dari pengacara kondang Otto Hasibuan juga muncul.
"Susah si ya yang ngurusin pengacara magang modal bapak, kayak @gibran modal bapak sama paman," tulis seorang netizen menyindir.
Polemik soal dugaan ijazah palsu Jokowi memang telah bergulir cukup lama dan menjadi bahan kontroversi yang belum selesai.
Baca Juga: Daftar 10 Pejabat Terkaya, Ada Raffi Ahmad hingga Mertua Jessica Mila
Meski Mahkamah Agung sebelumnya telah menolak gugatan terkait dugaan tersebut, isu ini masih terus diangkat oleh sebagian pihak, memicu perdebatan hukum hingga opini publik yang beragam di media sosial.
Berita Terkait
-
Daftar 10 Pejabat Terkaya, Ada Raffi Ahmad hingga Mertua Jessica Mila
-
Lawan Keenan Nasution, Vidi Aldiano Gandeng 15 Pengacara Termasuk Suami Jessica Mila
-
Momen Makan Malam Keluarga Jessica Mila Jadi Sorotan: Suami Cuek, Budaya Patriarki Diungkit!
-
Penampilan Jessica Mila saat Momong Anak Digunjing sampai Disebut Mirip Babysitter, Fans Ngamuk
-
5 Fakta Yakup Hasibuan Suami Jessica Mila, Pengacara Jokowi di Kasus Fitnah Ijazah Palsu
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Mau Perkuat Partai yang Dipimpin Prabowo, Budi Arie Bicara Soal Kapan Masuk Gerindra
-
Dasco: Gerindra Siap Tampung Gelombang Relawan Projo!
-
PLN Electric Run 2025 Siap Start Besok, Ribuan Pelari Dukung Gerakan Transisi Energi Bersih
-
Merapat ke Prabowo, Budi Arie Bicara Kemungkinan Jokowi Tak Lagi Jadi Dewan Penasihat Projo!
-
Hujan Lebat Iringi Megawati Ziarah ke Makam Bung Karno di Blitar, Begini Momennya
-
Usai Budi Arie Kasih Sinyal Gabung Gerindra, Projo Siap Lepas Wajah Jokowi dari Logo!
-
Beri Sinyal Kuat Gabung ke Gerindra, Budi Arie: Saya Satu-satunya yang Diminta Presiden
-
Cuma Hadir di Kongres Projo Lewat Video, Budi Arie Ungkap Kondisi Jokowi: Sudah Pulih, tapi...
-
Dari Blitar, Megawati Inisiasi Gagasan 'KAA Plus', Bangun Blok Baru Negara Global Selatan
-
Berenang Jelang Magrib, Remaja 16 Tahun Sudah 4 Hari Hilang usai Loncat dari Jembatan Kali Mampang