Suara.com - Regulator keamanan Amerika Serikat telah menutup penyelidikan terhadap sekitar 500.000 mobil Ford Motor Co dan sekitar 100.000 kendaraan buatan General Motors Co tanpa memerintahkan penarikan (recall).
Diakhirinya penyelidikan terhadap mobil-mobil yang sebelumnya diduga bermasalah itu, diumumkan oleh National Highway Traffic Safety Administration.
Kendaraan Ford yang diinvestigasi merupakan model tahun 2004 hingga 2007, seperti Ford Crown Victoria, Mercury Grand Marquis, dan Mercury Marauder.
Mobil-mobil Ford tersebut diselidiki terkait pelindung panas yang berkarat dan menyebabkan kemudi macet.
NHTSA menemukan insiden jarang terjadi dan enam dari 10 keluhan yang dilaporkan berasal dari kepolisian, dan setelah ada perbaikan pada 2011 tidak ditemukan lagi insiden serupa.
Sementara penyelidikan terhadap kendaraan GM ditujukan pada sedan Chevrolet Impala tahun 2014.
Regulator federal menerima dua pengaduan mengenai pengereman otonom yang bisa terjadi tiba-tiba dan menyebabkan kendaraan tertabrak dari belakang.
Peneliti GM percaya bahwa pengemudi pada kedua insiden yang dilaporkan itu sengaja mengaktifkan sistem rem parkir elektrik, dan tidak ada bukti terdapat masalah pada sistem pengereman otonom.
Untuk masing-masing kasus itu, NHTSA mengatakan, "Penutupan investigasi ini tidak mengandung temuan NHTSA, bahwa cacat terkait keamanan tidak ada." (Reuters)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Ingin Beli SUV Mewah, Ini Daftar Harga Mobil Subaru Januari 2026!
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
-
7 Tips Memilih Motor Bekas untuk Anak Sekolah Anti Zonk: Biar Nggak Dapat Unit Rewel
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Motor Matic Terbaik Yamaha Harga di Bawah Rp 20 Juta: Pilih Mio M3, Gear 125, atau Gear Hybrid?
-
Awas Cat Rusak! Jangan Cuci Motor saat Mesin Panas, Ini Solusi Gratis Biar Awet