Suara.com - Jajaran kendaraan baru Hino yakni, Hino550 New Generation Ranger hadir dengan 37 pilihan kendaraan dari semua model kendaraan niaga.
Sales and Promotion Director PT Hino Motor Sales Indonesia (HMSI), Santiko Wardoyo menyebut bahwa jajaran Ranger kali ini lebih banyak dibandingkan model Ranger terdahulu yang keluar tahun 2000 silam yang hanya berjumlah 30 model.
"Sehingga kami bisa memberikan lebih banyak pilihan kepada konsumen kami nantinya," kata Santiko di Jakarta, Kamis (15/1).
Model baru ini mencakupi beberapa jenis kendaraan seperti cargo, tractor head, dump truck dan mixer dengan pilihan ukuran dan panjang.
"Kendaraan tersebut juga dilengkapi dengan teknologi yang terbaik," katanya.
Seperti sistem keamanan atau safety dengan menyematkan full air brake system serta anti lock brake system khusus untuk tipe tractor head.
Pada beberapa model seperti model truk dump juga dilengkapi dengan ES Start System yang berguna saat berhenti ditanjakan agar tidak kendaraan tidak mundur saat rem dilepas dan mulai melaju.
"Selain itu, fitur kenyamanan pengemudi juga kami tingkatkan sehingga pengemudi yang harus menempuh jalan panjang lebih nyaman," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Keputusan Merger Mitsubishi Fuso dan Hino Dinilai Belum akan Berdampak ke Indonesia
-
Hino Serahkan Truk untuk SMKN 2 Tangerang, Sebagai Media Pembelajaran
-
Teknologi Digital Hino Jadi Rahasia Di Balik Efisiensi Armada Bus Primajasa
-
Terungkap Biang Kerok Kecelakaan Truk, Hino dan Pertamina Ambil Langkah Ini
-
Truk Ringan Hino300 Series 136 MDLR Meluncur di GIIAS 2025
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Bridgestone Tampil Perdana di GJAW 2025, Perkuat Komitmen pada Industri Otomotif Nasional
-
GJAW 2025 Diharapkan Dongkrak Penjualan Mobil di Akhir Tahun
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Kecil Muat 4 Orang: Pas Buat Nongkrong Bareng
-
BAIC BJ30 Hybrid FWD 4x2 Tampil Perdana di GJAW 2025
-
BYD Perkuat Peran Strategis dalam Mendorong Pertumbuhan Industri Otomotif di GJAW 2025
-
6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
-
Terpopuler: City Car Seharga Xmax hingga Motor Matic Paling Irit Sesuai Gaji Guru
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025
-
5 Motor Touring Bekas di Bawah Rp20 Juta, Masih Nyaman untuk Jarak Jauh
-
MG Bawa Jajaran Kendaraan Elektrifikasi ke GJAW 2025