Suara.com - Kegiatan off-road cukup banyak digemari oleh para selebritis Indonesia. Salah satunya adalah Andy /rif yang ternyata punya hobi bermain lumpur hingga melompati gundukan tanah khas lintasan off-road.
Yup, vokalis bernama asli Restu Triandy ini memang sudah berusia 50 tahun. Meski begitu ia tetap bisa tampil enerjik di atas panggung. Mungkin salah satu alasannya, karena dulu ia menggeluti hobi yang terbilang ekstrem, off-road.
Melalui akun Instagram pribadinya, diketahui kalau Andy /rif pernah mengunggah foto dirinya sedang beraksi di atas motor ketika melibas medan off-road.
Foto itu nampak sudah jadul banget ya, Sob. Kamu pasti penasaran kan, dengan tunggangan Andy /rif kala ia masih menggeluti hobi ekstremnya itu?
Usut punya usut, motor jenis trail yang digunakan Andy /rif ketika menaklukan medan off-road adalah sebuah Kawasaki KX125.
Melansir dari UltimateSPECS, Kawasaki KX 125 adalah motor buatan tahun 2006 dengan mesin 124 cc satu silinder dengan transmisi 6-percepatan.
Meski hanya satu silinder, tapi tenaga dan torsi yang dimiliki Kawasaki KX 125 sudah cukup mumpuni untuk meladeni medan off-road, lho.
Kawasaki KX 125 warna hijau milik Andy /rif ini punya tenaga maksimum 41 daya kuda dan torsi 26.5 Nm.
Sebagai catatan, motor ini hanya bisa digunakan untuk kegiatan off-road saja ya, Sob. Meningat tidak ada instrumen lampu, dan spion yang wajib ada di motor-motor street legal.
Baca Juga: Nelayan Menangis di Tengah Laut saat Tsunami 15 Meter Menerjang
Lebih lanjut, Kawasaki KX 125 masih menggunakan karburator dan berpendingin cairan. Oh iya, motor jangkung ini terdapat dua varian, yaitu 4-tak dan 2-tak.
Kira-kira pentolan band /rif ini masih menyimpan Kawasaki KX 125 yang dulu menemaninya saat melakukan kegiatan off-road nggak ya? Jadi penasaran.
MobiMoto.com/Praba Mustika
Sumber: MobiMoto.com
Berita Terkait
-
Tribute untuk Benny Soebardja, Dewa Budjana Racik Ulang 'My Life' dalam Acoustic String Quartet
-
4 Brand Parfum Milik Selebritis Indonesia, Wajib Kamu Coba
-
Usung Tema Romansa Dua Belas, Dikta Sampai /rif Sukses Manggung di Avenue of The Star
-
Lagu Radja Band Rif Terinspirasi dari Pesta Mewah Anak Presiden RI, Ello: Gokil
-
Bikin Susah Calon Penonton, Andy /rif Sentil Calo Tiket Konser Coldplay
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
Terkini
-
Buat Keluarga Mending Mana? Ini Perbedaan Mitsubishi Xforce dan Destinator
-
Apa Tanda Busi Harus Diganti? Pertamina Sebut Komponen Ini yang Bikin Motor Brebet
-
3 Skutik Retro Pengganti Vespa untuk Gen Z Bergaya yang Bujetnya Mepet
-
Duel MPV Listrik Rp 300 Jutaan untuk Keluarga Modern: Pilih Kabin Lega Wuling atau Teknologi BYD?
-
Cari Mobil Sekelas Avanza tapi Elektrik? Tengok Dulu Daftar Harga BYD November 2025
-
BYD Lanjutkan Ekspansi Kendaraan Listrik ke Kawasan Timur Indonesia
-
7 Mobil Mitsubishi Termurah Keluaran Tahun 2000 ke Atas: Lengkap dengan Spesifikasi dan Harganya
-
3 Mobil Listrik dengan Fitur Fast Charging untuk Pengisian Cepat
-
4 Mobil Ikonik Pahlawan Nasional: Gagah di Jalan, Berjasa di Medan Perjuangan
-
Suzuki Fronx Made in Cikarang Terbukti Jadi SUV Paling Aman di ASEAN, Uji Tabrak Jadi Bukti