Suara.com - Rasa ingin tahu yang dimiliki anak kecil memang sangatlah besar. Oleh karena itu penting bagi orang tua untuk selalu mengawasi tingkah polah anak mereka agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan, seperti yang satu ini.
Seorang balita tak sengaja membakar motor yang tengah terparkir gara-gara anak tersebut bermain korek api.
Kejadian ini terkuak melalui sebuah rekaman CCTV yang diunggah di media sosial Facebook kemarin (14/6/2019).
Dalam video tersebut terlihat sang bocah sendirian dan bermain tanpa pengawasan.
Bocah tersebut pun terlihat asyik bermain korek api sampai akhirnya api yang ditimbulkan membesar dan membakar sebuah motor matik yang tengah terparkir. Seperti apa? Simak video berikut ini.
Terjadinya peristiwa tersebut membuat banyak yang menyayangkan nihilnya pengawasan orang tua dari balita tersebut. Banyak warganet yang mengkritik orang tua dari balita tersebut. Berikut beberapa di antaranya.
"Harusnya ortu yg awasin anaknya. Bukan CCTV! CCTV kan gak bisa bertindak, cuma liatin doang, semoga aja itu motor ortunya bukan punya orang." ujar Indie Mahessa.
"Gue pernah mergokin balita bakar sampah di kolong mobil. Api udah hampir besar. Untung gue liat, siram air satu ember!" ujar Gita Aria Syahputri.
Baca Juga: Akibat Digilir 3 Guru di Lab Sekolah, Siswi SMP di Banten Hamil 4 Bulan
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Biaya Cabut Berkas Mobil dan Cara Mengurusnya
-
Cara Balik Nama Mobil: Panduan Mudah untuk Pemilik Baru Kendaraan Bekas
-
Kapan Waktu Terbaik Beli Mobil Baru? Ini Pilihannya agar Hemat Puluhan Juta
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat
-
McLaren Endurance Racing Kini Diperkuat Teknologi Pelumas Kelas Dunia
-
Komparasi Dua EV Mungil: Changan Lumin vs Seres E1
-
Tak Cuma Estetika, Ini Alasan Orang Lebih Suka Toyota Yaris Bakpao Dibanding Yaris Lele