Suara.com - Terminal bus atau terminal angkot dikenal dengan suasananya yang ramai dengan hiruk pikuk manusia. Suasana seperti itu terkadang bikin penumpang jadi merasa tidak nyaman. Seperti suasana 'mencekam' yang terjadi di Terminal Rengasdengklok pada zaman dahulu ini, misalnya.
Sebuah video berdurasi dua menit diunggah oleh Fullmoon Blues di jejaring Facebook. Menurutnya, video tersebut menampilkan suasana Terminal Rengasdengklok pada zaman dahulu.
"Terminal Rengasdengklok zaman dahulu kacau juga, kirain sekarang udah rapih, ternyata enggak," tulis Fullmoon Blues dalam bahasa Sunda.
Suasana 'mencekam' di Terminal Rengasdengklok yang terlihat pada video, adalah ketika para pengemudi ojek dan becak saling berebut penumpang.
Berebut menawarkan ojek atau becak ke penumpang, sebetulnya sudah jadi pemandangan umum di terminal, tapi yang terlihat di video itu para pengemudi ojek dan becak bahkan sampai menarik penumpang.
Cuplikan foto di atas, memperlihatkan bagaimana para pengemudi ojek dan becak sampai masuk dan nangkring di pintu angkot saat hendak masuk terminal.
Sementara pada cuplikan di atas, terlihat suasana lebih mengerikan. Seorang wanita yang baru keluar dari angkot, dikerubungi tiga sampai empat orang pria (diduga pengemudi ojek dan becak).
Terdengar para pria itu menawarkan ojek dan becak kepada wanita yang baru turun dari angkot. Merasa risih, wanita itu pun sampai berteriak dan bahkan mendorong.
Sementara itu warganet pun ikut heran dengan kejadian tersebut.
Baca Juga: Mobil Hummer Jadi Angkutan Kota di Jogja? Ini Faktanya
"Buset itu mau ngebegal, sampai segitunya deh. Penumpangnya juga kalah banyak itu mah. Di kampung saya dulu juga banyak orang-orang yang ngejar bus mau berhenti, tapi nggak sampai paksa narik-narik barang. Kalau kitanya minta tolong bawain, baru mereka bantuin bawa sampai depan rumah, kalo kayak gini mah malah bikin emosi," kata Rizqi.
"Aku ngalamin tuh, dikrubung orang banyak sampai mau berantem, tapi kalah jumlah." Tulis Maksus di kolom komentar.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Wuling New Alvez Tampil Lebih Stylish Berkat Sejumlah Penyegaran
-
5 Rekomendasi Mobil Matic Rp50 Jutaan buat Ibu-Ibu Antar Jemput Anak Sekolah
-
Tampil di GJAW 2025, Harga Jaecoo J5 EV Masih di bawah Rp 250 Juta
-
7 Pilihan Motor Matic Irit dengan Pajak Murah Sesuai Gaji Guru
-
Bukan Cuma Motornya, 4 'Seragam' Resmi ADV160 Ini Bikin Ganteng di Jalan
-
CSI Ungkap Harga Chery J6T di GJAW 2025, Termurah Rp 525 Juta
-
5 City Car Bekas Seharga Xmax: Bodi Slim, Jago Manuver di Perkotaan
-
Modal Setara Motor, Ini Alasan Avanza 'Kapsul' Jadi Solusi Liburan Akhir Tahun
-
Daihatsu Rocky Hybrid Sampai Tangan Konsumen di GJAW 2025
-
Apakah Perpanjang STNK Butuh KTP Asli? Ini Jawabannya