Suara.com - Saat-saat santai memang waktu yang paling tepat untuk mengajak hewan peliharaan berjalan-jalan dengan mobil. Tapi jangan sampai meninggalkan hewan peliharaan di dalam mobil, ya. Karena polisi ini beri sindiran menohok.
Hewan peliharaan seperti kucing atau anjing tentu suka jika diajak jalan-jalan dengan menggunakan mobil.
Tapi beberapa pemilik sering meninggalkan hewan peliharaannya di dalam mobil. Alasannya pun beragam, salah satunya ya, karena pemobil hanya pergi ke luar sebentar.
Namun begitu, ada hal yang perlu diperhatikan saat akan meninggalkan hewan peliharaan di dalam mobil. Perhatikan tempat parkir agar hewan tidak kepanasan, dan jangan meninggalkan lebih dari 5 menit.
Seorang polisi, melalui jejaring Twitter miliknya mengunggah foto dengan cuitan yang sangat menyindir.
Inspektur polisi di Amerika Serikat itu mencuit dalam bahasa Inggris, yang jika diterjemahkan berarti "Kami menawarkan pelayanan (membuat) ventilasi mobil secara gratis. Yang harus kamu lakukan adalah meninggalkan seekor anjing di dalam mobil di bawah terik matahari. Sisanya, biar kami yang mengerjakan,"
Menyertai cuitan tersebut ada foto kaca mobil yang sudah dipecahkan. Kelihatannya, dipecahkan oleh pihak kepolisian karena meninggalkan seekor anjing di dalam mobil.
"Atau bisa juga dilakukan petugas pemadam kebakaran untuk memotong atap mobil, dan membuat ventilasi yang lebih bagus seperti sunroof," kata @realsteveurry.
"Kalau itu jadi solusi untuk para pemobil yang sembrono, yaudah lakukan saja." Ujar @suzybel57.
Baca Juga: Marbut Musala Ditemukan Tewas saat Warga Kebelet BAB
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Apakah STNK Bisa Digadaikan? Pahami Aturannya Sebelum Mengajukan Pinjaman
-
Isuzu Resmikan Dealer Kendari, Sasar Bisnis Tambang dan Perkebunan
-
Pajero Sport vs Fortuner: Perang Gengsi Tak Kunjung Usai, Pilih Nyaman atau Gahar?
-
Terpopuler: KPK Sita Mobil Rubicon Korupsi Ponorogo, Tantri Kotak Beli SUV Gahar
-
Siap Obrak-abrik Pasar, Triumph Mau Racik Motor Murah Under 350cc
-
Daihatsu Stabil di Urutan 2 Pasar Mobil Indonesia, Dominan di Pasar Commercial Low dan LCGC
-
5 Motor Listrik Terbaik 2025, Tampilan Keren dan Harganya Udah Murah dari Pabrik
-
Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
-
Berapa Harga Suzuki XL7 Bekas? Begini Perbandingannya dengan Kompetitor
-
5 Motor Listrik yang Bisa Bawa Galon, Rangka Kuat dan Torsi Tinggi