Suara.com - Di tengah ruwetnya kondisi lalu lintas, para pengendara harus tetap menjaga jarak dengan kendaraan di depannya.
Apalagi kendaraan tersebut tengah membawa banyak muatan, seperti yang satu ini.
Viral di media sosial, kecelakaan yang ditimbulkan oleh kendaraan bermuatan batang besi.
Namun muatan tersebut tercecer ke jalan, membuat salah satu batang besi 'menusuk' sebuah mobil keluarga berjenis Toyota Avanza.
Batang besi tersebut menancap di bagian depan mobil dan tembus hingga ke belakang.
Kecelakaan tersebut diduga terjadi di Thailand. Potret tersebut diunggah oleh warganet, Jumat lalu (15/11/2019).
Dalam salah satu potret unggahannya, terlihat kondisi kursi penumpang pasca kecelakaan tersebut.
Sekilas, tidak terlihat bercak darah di dalam mobil. Diduga kecelakaan tersebut tidak menimbulkan korban jiwa.
Kecelakaan tersebut menjadi contoh bagi para pengendara agar selalu jaga jarak dengan kendaraan lain.
Baca Juga: Partai Gelora Nyatakan Dibentuk Bukan Untuk Gembosi PKS
Apalagi jika kendaraan tersebut membawa muatan yang rawan tercecer. Selain itu, kendaraan dengan muatan seperti di atas wajib untuk memeriksa barang yang diangkut agar peristiwa serupa tidak terulang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sepeda Listrik Yadea OVA Bisa Langsung Dibawa Pulang Lewat Kompetisi Dance Terbaru
-
3 Rekomendasi City Car Suzuki yang Irit BBM dan Bandel untuk Harian
-
5 Mobil MPV 7 Seater Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kabin Luas, Aman dan Nyaman
-
Harga Beda Tipis dari Veloz, Tengok Banderol Lengkap Mobil Polytron
-
Mobil Buatan Indonesia Jadi Primadona di Venezuela, Ini Dia 2 Mereknya
-
Destinator Termurah Terbaru Dijual Berapaan? Simak Daftar Harga Mobil Mitsubishi 2026
-
5 Mobil Hatchback Bekas Irit BBM dan Pajak Murah, Cocok untuk Mahasiswa Aktif
-
Kenapa Harga Motor Baru Makin Di Luar Nalar? Simak 4 Faktanya
-
Beli Xpander 2022 Bekas? Cek Konsumsi BBM Irit, Spek dan Pajak Lengkap!
-
Mitsubishi Triton Hadir Dengan Wajah Baru yang Lebih Agresif