Suara.com - Setelah Morris Mini berpindah tangan, tidak butuh waktu lama untuk Andre Taulany menemukan pengganti mobil klasik tersebut.
Terlihat dalam unggahan akun YouTube Taulany TV, ia tampak membeli sebuah mobil klasik dengan bentuk yang mungil.
"Ini dia mobilnya, Fiat 500 Abarth atau sebutannya Fiat Nuova. Kalau nggak salah diproduksi pertama kali tahun 1957 sampai 1960-an lah," terang Andre Taulany.
Bukan hanya memiliki desain yang unik serta klasik, ada fakta unik di balik mobil satu ini.
1. Lahir setelah perang Dunia
Dikutip dari fcaheritage.com, Fiat Abarth Nouva 500 ini lahir pada tahun 1960. Pabrikan mobil asal Italia tersebut pertama kali memperkenalkan pada tahun 1949.
Mobil mungil ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan mobil murah pasca perang dunia kedua. Dimana saat itu kondisi ekonomi masih belum stabil.
2. Lebih tinggi Kenzy daripada mobilnya
Secara dimensi, mobil klasik Andre Taulany satu ini tidak berbeda jauh dengan Mini Morris sebelumnya. Secara ukuran, mobil ini memiliki dimensi PxLxT 2.970 mmx1.320 mmx1.325 mm.
Baca Juga: Baim Wong Anggap Denny Cagur Kualat Beli Mobil Klasik Raffi Ahmad
Lihat saja tuh, dengan postur Kenzy saja masih tinggi dia daripada mobilnya. Bukan cuma itu, mobil ini juga sangat ringan, hanya 485 kg atau kurang dari setengah ton.
3. Mobil mungil dengan atap terbuka
Meski dibuat pada tahun yang cukup tua dan dengan bentuk yang mungil, namun mobil ini ternyata memiliki atap terbuka.
Atap ini bisa dibuka dengan cara manual yakni dengan menggeser ke belakang. Atap ini terbuat dari bahan seperti kulit.
4. Pernah dipakai untuk mobil polisi
Meski memiliki dimensi yang mungil, mobil ini rupanya pernah menjadi salah satu armada mobil Polisi di Italia. Hal tersebut terlihat pada unggahan akun Instagram @autobellaltd.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
ACC Luncurkan Mobile Branch Berbasis Hilux Rangga Tingkatkan Pembiayaan di Tahun 2026
-
60 Juta Emang Dapet? Intip Harga Avanza Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Taksiran Pajak
-
Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
-
Oli Motor Apa yang Cocok untuk Honda Scoopy? Ini Rekomendasinya
-
Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
-
Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
-
Apa Bedanya SUV vs MPV? Ini 5 Rekomendasi Mobil 3 Baris untuk Keluarga Harga Rp100 Jutaan
-
BAIC Tambah Jaringan Dealer Nasional dengan Peresmian Dealer ke-15 di Jakarta Barat
-
Bingung Beli Pelumas Mesin? Ini 10 Rekomendasi Oli Motor untuk Honda Vario 160
-
3 Rekomendasi Mobil Keluarga Rp100 Jutaan yang Irit dan Aman Pakai BBM Oktan Rendah