Suara.com - Eks Menpora Imam Nahrawi dituntut hukuman penjara selama 10 tahun terkait kasus penerimaan suap dan gratifikasi kemarin (12/6/2020).
Menurut data laporan LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara) yang disampaikan pada 21 Maret 2019 untuk tahun periodik 2018, Imam tercatat memiliki total kekayaan senilai Rp 22.005.950.900.
Dari total kekayaan tersebut, ia tercatat memiliki aset kendaraan senilai Rp 1.700.000.000.
Aset tersebut terdiri dari empat buah mobil yang merupakan buatan pabrikan Korea dan Jepang.
Koleksinya antara lain sebuah mobil minibus Hyundai buatan tahun 2010 yang taksiran harganya mencapai Rp 300 juta.
Selain itu, ia punya dua mobil buatan Toyota. Mobil tersebut adalah Kijang Innova tahun 2005 yang taksirannya senilai Rp 100 juta.
Lalu ia juga mempunyai Toyota Alphard tahun 2009 yang nilainya ditaksir Rp 550 juta.
Tak cuma itu, ia juga memiliki Mitsubishi Pajero buatan tahun 2011 yang taksiran harganya sebesar Rp 750 juta.
Baca Juga: Penggelapan Mobil Rental di Kulon Progo, Korban Rugi hingga Rp138 Juta
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Apakah Perpanjang STNK Butuh KTP Asli? Ini Jawabannya
-
Resmi Meluncur Harga Veloz Hybrid Tak Sampai Rp 300 Juta
-
6 Mobil CVT Paling Bandel untuk Hindari Boncos bagi Pemburu Mobil Bekas, Lengkap dengan Harga
-
5 Mobil dengan Fitur Kamera 360 Bawaan, Anti Panik Parkir dan Manuver di Jalan Sempit
-
5 GPS Tracker Mobil Paling Murah dan Akurat, Berkendara Jadi Lebih Aman
-
Terpopuler: Kelebihan Bobibos Lawan BBM Mahal hingga 3 Mobil Kijang Rp20 Jutaan
-
Aletra Resmikan Jaringan Dealer Baru Pertegas Komitmen di Indonesia
-
Aletra Resmikan Jaringan Dealer Baru Pertegas Komitmen di Indonesia
-
Wuling Darion Bukukan Ribuan Unit Sejak Dirilis, Varian EV Dominasi Pemesanan
-
Bujet Terbatas? Ini 5 Mobil Bekas Sedan Rp20 Jutaan yang Nyaman dan Tetap Stylish