Suara.com - Divisi marketing Toyota Australia kini tengah tersandung masalah usai salah satu iklannya dianggap berbahaya dan tak layak tayang.
Dilansir dari Motor1 (8/1/2021), iklan ini dianggap mempromosikan gaya berkendara kebut-kebutan sehingga tak boleh mengudara.
Iklan tersebut merujuk mobil hatchback andalan pabrikan tersebut, Toyota Yaris Cross dan Toyota GR Yaris.
"Iklan ini mempromosikan berkendara melebihi batas kecepatan dan mempernagruhi orang-orang melakukan hal ini adalah sesuatu yang berbahaya," menurut kode Federal Chamber for Automotive Industries Motor Vehicle Advertising.
Toyota Australia tidak memiliki cara lain selain memodifikasi iklan jika ingin menayangkannya lagi di berbagai media.
Perusahaan ini telah mengeluarkan balasan resmi yang mengatakan bahwa iklan tersebut tidak melanggar hukum dan peraturan yang terkait dengan jalan komunitas dan standar mengemudi.
Selain itu, Toyota menilai iklan Yaris tidak melanggar kode Federal Chamber of Automotive Industries.
Car Experts melaporkan bahwa Biro Standar Periklanan Australia telah meninjau iklan yang bermasalah tersebut, dan memutuskan bahwa iklan tersebut tidak mempromosikan gaya berkendara dalam kecepatan tinggi.
Namun, ini mendorong pemobil untuk mengemudi dengan cara yang tidak aman.
Baca Juga: Iklan Toyota Yaris Kena Cekal di Australia
Ini sebenarnya bukan iklan Yaris pertama yang menerima larangan. Sebelumnya, Toyota Inggris harus menghapus iklan pada tahun 2014 setelah regulator periklanan lokal mengatakan itu mempromosikan gaya mengemudi yang berbahaya.
Orang-orang menari, menyanyi, dan mengemudi pada saat yang sama dengan Locked Out Of Heaven dari Bruno Mars diputar.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
SW-Motech Debut di Indonesia Lewat Gelaran IMHAX 2025
-
7 Mobil Bekas Sekelas Honda Civic Cocok untuk Mahasiswa yang Stylish
-
Konsep Mobil Nasional Siap, Produksi Ditargetkan Mulai 2027
-
7 Motor yang Bisa Bawa Barang Banyak: Bagasi Melimpah hingga 44 Liter
-
5 Pilihan Motor Honda yang Mirip Vespa untuk Mahasiswa: Desain Retro, BBM Irit
-
5 Motor Matic Bekas dengan Bagasi Lega, Paling Oke untuk Kurir Makanan
-
5 Mobil Listrik yang Mudah Diparkir: Mulai Rp180 Jutaan, Klop Buat Pengemudi Pemula
-
SUV China Bikin Geger, Spek Gahar dan Ada Shower Biar Segar
-
Terpopuler: Nissan Juke Bangkit dari Kubur, Motor Berbagasi Lega Cocok untuk Belanja
-
5 Mobil Bekas Eropa Irit untuk Pencinta Brand, Budget ala Kelas Menengah