Suara.com - Palang Merah Indonesia menerima dua unit ambulans khusus COVID-19 dari PT Gajah Tunggal yang akan kemudian digunakan sebagai operasional PMI Kota Tangerang dalam melayani kebutuhan masyarakat. Demikian dikutip dari kantor berita Antara.
"Hari ini kami menyerahkan dua unit ambulans dalam mendorong gotong royong kemanusiaan. Selain ini Gajah Tunggal telah melakukan kegiatan, vaksinasi terhadap 18 ribu karyawan, seputar pabrik di Kota Tangerang dan Karawang 54 ribu, serta melakukan donor plasma konvalesen sebanyak 134 pendonor," jelas Presiden Direktur Gajah Tunggal, Sugeng Raharjo dalam keterangan yang diterima di Tangerang, Banten, Selasa (14/12/2021).
Penyerahan bantuan dua unit ambulans COVID-19 yang diterima langsung Ketua Umum PMI, Jusuf Kalla di Markas Pusat PMI dari Presiden Direktur Gajah Tunggal, Sugeng Raharjo. Hadir juga ketua PMI Kota Tangerang Oman Jumansyah.
Sugeng Raharjo mengatakan bantuan ini merupakan yang kedua kali, pada 2020 Gajah Tunggal menyumbangkan 1 juta masker untuk penanganan COVID-19.
"Pada saat puncak covid, Gajah Tunggal juga menyumbangkan oksigen untuk rumah sakit. Saat ini dalam rangka memperingati 70 tahun PT Gajah Tunggal, bantuan ini semoga dapat memperlancar dalam layanan kesehatan PMI," tandasnya.
Sementara itu, Ketua Umum PMI Jusuf Kalla dalam sambutannya mengatakan, Terima kasih atas dukungan PT. Gajah Tunggal kepada PMI dalam penanganan COVID-19.
"Dalam operasi kemanusiaan, pokoknya kebutuhan ambulans harus terpenuhi. Bantuan ambulan ini nantinya bisa digunakan untuk mengganti armada yang lama, dan perlu peremajaan. Dengan makin luasnya dampak bencana maka sangat dibutuhkan ambulans, selain kebutuhan truk tangki untuk distribusi air bersih yang merupakan prioritas utama," sambutnya.
Berita Terkait
-
Sidang Korupsi PMI Palembang, Fitrianti Agustinda dan Suami Didakwa
-
Dorong PMI Jadi Wirausaha Tangguh, Mandiri Sahabatku Hadir di Taiwan
-
Ribuan Siswa Bandung Barat Keracunan Massal Akibat Program MBG, Ambulans Bolak Balik
-
Manfaat Donor Darah Kurang Maksimal Tanpa Peralatan Pendukung Terbaik
-
Delapan Dekade Mengabdi, PMI Ajak Masyarakat Menebarkan Kebaikan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru Oktober 2025: Flagship Mewah hingga Murah Meriah
-
Kepala Daerah 'Gruduk' Kantor Menkeu Purbaya, Katanya Mau Protes
-
Silsilah Bodong Pemain Naturalisasi Malaysia Dibongkar FIFA! Ini Daftar Lengkapnya
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
Terkini
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Jarak Tempuh di Atas 100 Km, Tak Takut Jalan Jauh
-
Alphard Noel Ebenezer Ternyata Cuma Sewa, Kenapa Pejabat RI Ngebet Banget sama Mobil Jumbo Ini?
-
Beda Perawatan Motor Listrik dan Konvensional, Biayanya Lebih Ringan Mana?
-
Kustomfest 2025 Jadi Barometer Kustom Kulture Indonesia
-
Nahasnya Takdir Mercy Miliaran, Robohnya Musala Ponpes Al Khoziny Bongkar Gaya Hidup Kiai?
-
4 Sepeda Listrik Roda Tiga 7 Jutaan Idaman Keluarga, Anti Ribet dan Praktis
-
Kolaborasi Pertamina Lubricants dan ITS, Hadirkan Dua Mobil Hemat Energi dengan Mesin Mio
-
Dari Yogyakarta ke Yokohama, Honda Stylo 160 Neo Boardtracker Ini Siap Bikin Geger Dunia
-
Dompet Aman, Gaya Tetap Menawan: Intip Harga Honda BeAT dan Genio Oktober 2025
-
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Lengkap Hari ini 7 Oktober: Mulai Jakarta, Bogor, Bekasi, dan Bandung