Suara.com - Jalan raya di India termasuk salah satu yang terburuk di dunia. Menteri Transportasi Jalan dan Jalan Raya Nitin Gadkari menyatakan bahwa keberadaan airbag atau kantong penyelamat wajib disematkan para seluruh model kendaraan penumpang. Aturannya satu mobil mesti memiliki enam unit airbag. Jumlah lebih dibolehkan, kurang maka peluncuran dan distribusi mobil bakal ditolak.
Dikutip dari The Indian Express, peraturan enam unit airbag ini rencananya akan diimplementasikan mulai 1 Oktober 2022. Sebelumnya didahului aturan wajib airbag untuk pengemudi di semua passenger car sejak 1 Juli 2019. Kemudian dual airbag untuk jok pengemudi dan penumpang depan diterapkan per Januari 2022.
"Untuk meningkatkan keselamatan penumpang di kendaraan bermotor yang membawa sampai delapan penumpang, saya telah menyetujui Draft GSR Notification tentang kewajiban enam airbag," jelas Menteri Perhubungan dan Jalan Raya Nitin Gadkari, dalam cuitannya di media sosial pada Kamis (14/1/2022).
Pak Menteri ini juga mendesak agar semua produsen mobil di India untuk menerapkan kebijakan minimal enam airbag sebagai perlengkapan standar berlaku bagi setiap model yang diproduksi.
Berikut penjelasan mengapa kendaraan membutuhkan lebih banyak airbag:
- Airbag membuat dampak benturan bisa diredam dari keras menjadi lebih lembut. Caranya dengan menjaga penumpang agar tidak terempas setir atau kemudi, dasbor, kaca depan, dan bagian lain dari mobil.
- Airbag secara harfiah adalah masalah hidup dan mati. Sejak 1987 hingga 2017, Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional Amerika Serikat atau National Highway Traffic Safety Administration (NHTSA) memperkirakan bahwa airbag depan yang mampu menyelamatkan 50.457 nyawa di negara itu.
- Pakar keamanan mengatakan bahwa fitur keselamatan seperti dual airbag, Antilock-Brake System (ABS) dan wiper belakang akan menambah harga mobil sehingga dimasukkan opsional saja. Karena tidak wajib, maka produsen mobil hanya menerapkannya pada versi mobil kelas atas, dan menggabungkannya dengan fitur-fitur lain, sehingga membuat kendaraan lebih mahal.
Berita Terkait
-
Sinopsis Border 2, Film India yang Dibintangi Sunny Deol dan Varun Dhawan
-
Mengenang Capt. Andy: Pilot Senior yang Gugur dalam Tugas, Sosok Loyal dengan Selera Humor Tinggi
-
Momen Haru Pelepasan Jenazah Korban Pesawat ATR-42-500, Menteri KKP Sempat Pingsan
-
DVI Tuntaskan Identifikasi Korban Pesawat ATR 42-500, Seluruh Nama Sesuai Manifest
-
Minibus Oleng hingga Hantam Tiga Motor dan Gerobak di Karawang, Satu Pengendara Tewas
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kapan Waktu Terbaik Beli Mobil Baru? Ini Pilihannya agar Hemat Puluhan Juta
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat
-
McLaren Endurance Racing Kini Diperkuat Teknologi Pelumas Kelas Dunia
-
Komparasi Dua EV Mungil: Changan Lumin vs Seres E1
-
Tak Cuma Estetika, Ini Alasan Orang Lebih Suka Toyota Yaris Bakpao Dibanding Yaris Lele
-
Yamaha Grand Filano Hybrid Tawarkan Performa Hybrid dan Warna Baru untuk Anak Muda
-
Siap-siap Makin Jatuh Cinta, Grand Filano Hybrid Kini Tampil dengan Warna-warna yang Lebih Stylish