Suara.com - Dalam hidup bertetangga, kita sebaiknya harus memiliki toleransi tinggi untuk menciptakan kerukunan dalam bermasyarakat. Namun, terkadang masih ada beberapa tetangga yang justru kerap membuat konflik di masyarakat.
Seperti halnya yang terlihat dalam sebuah unggahan akun TikTok @berliinnn86 yang satu ini. Dalam unggahan akun tersebut, terlihat pemilik Daihatsu Sigra kesulitan keluar dari garasi rumahnya.
Hal ini dipicu karena akses jalan diportal tetangganya. Ia bingung mau lewat jalan mana karena jalan kena portal.
"Mobil mau keluar gak bisa.. nasib punya rumah di pinggir sawah dan tidak ada toleransi tetangga antar umat beragama," tulisnya.
Tumpukan material bangunan berada di tengah jalan mulai dari pasir dan tumpukan batu yang memblokir jalan tersebut.
Di jalan lainnya terlihat kondisinya rusak parah. Tentunya kerusakan jalan yang terjadi tak bisa dilewati mobil, apalagi lebar jalannya cukup sempit juga.
Tidak diketahui pasti lokasi pemilik Daihatsu Sigra yang tidak bisa keluar garasi gegara jalan diportal menggunakan material bangunan.
Video ini pun viral di media sosial dan mendapatkan respons dari warganet di kolom komentar. Tak sedikit warganet yang justru mempertanyakan kontribusi pemilik Daihatsu Sigra tersebut di kampung.
"Maaf tanya ya mas. Sebelumnya anda aktif apa engga kalau ada kegiatan di kampung?" tulis @Tau***.
Baca Juga: Sigra Jadi Tulang Punggung Penjualan Daihatsu Sepanjang Triwulan II 2022
"Kalau proyek desa. Kan sebelumnya itu sudah diinfo ke warga kalau bakal ada proyek yang mengganggu aktiviras. Beda proyek pribadi rumahan," beber @Hen***.
"Sabar mas. Gak perlu sampai seperti itu. Kalau untuk kepentingan umum lebih baik ngalah, Kita suatu saat pasti butuh bantuan tetangga/warga," celetuk @Set***.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
-
Toyota Avanza dan Daihatsu Sigra Tertimpa Truk Tangki di Tanjakan Pamuruyan Sukabumi, Begini Kondisi Penumpangnya
-
Viral Pemobil Daihatsu Sigra Ngamuk hingga Sebut Kata Kotor, Sebabnya Bikin Tepuk Jidat
-
The Best 5 Oto: Honda CR-V Bakal Launching di China, Suzuki Ertiga Hybrid ke Indonesia, Divisi Mobil Listrik Nissan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
7 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Ibu-Ibu yang Lincah dan Gesit, Mulai Rp60 Jutaan
-
7 Mobil Mungil yang Gampang Dirawat dan Tidak Sering ke Bengkel
-
Mengenal Teknologi AYC yang Bikin Mitsubishi Xpander Terbaru Makin Stabil di Tikungan
-
4 Mobil Bekas Toyota dari yang Mewah dan Reliabel hingga Super Langka, Mesin Serba Mirip!
-
Beli Mobil Bekas Pajak Mati, Bagaimana Mengurusnya? Ini Dokumen yang Perlu Disiapkan
-
Apakah Listrik 900 Watt Bisa Cas Motor Listrik? Cek 3 Syarat Agar Aman Tanpa Naik Daya
-
Harga Toyota Calya 2025 Bekas: Seberapa Besar Selisihnya dengan yang Baru?
-
Kenalan dengan Motor Baru Honda CG160 Bermesin Omnivora: Bensin Oke, Etanol Gaspol
-
1.108 Unit SUV Chery Ditarik Mendadak! Jaecoo J7 dan Tiggo 7 Punya Masalah Kabel ECU
-
Jangan Menyesal Belakangan! 6 Dosa Besar Pemilik Mobil Hybrid yang Bikin Dompet Jebol Jutaan Rupiah