Suara.com - Di 2026, mobil listrik diperkirakan akan menguasai sekitar 20 persen dari total pasar mobil di Korea Selatan. Serta tumbuh menjadi 30 hingga 40 persen di 2030. Selain itu, terjadi penurunan biaya sel baterai menjadi 130 dolar Amerika Serikat (AS) atau sekira Rp 1,9 juta per kWh, dari nilai sebelumnya, yaitu 200 dolar AS atau mencapai Rp 2,9 juta.
Untuk itu, Renault Korea Motors Company menetapkan bahwa kendaraan listrik perdananya akan meluncur akan hadir di di Korea Selatan pada 2026.
Dikutip kantor berita Antara dari kantor berita Korea Selatan, Yonhap, CEO Stephane Deblaise menyebutkan 2026 adalah waktu yang tepat bagi pihaknya untuk merilis kendaraan listrik. Yaitu setelah melihat faktor-faktor seperti potensi penurunan harga baterai dan pasar mobil ramah lingkungan di negara itu.
"Kami akan meluncurkan proyek untuk mengembangkan kendaraan listrik jika perusahaan induk telah menyetujui proposal pengembangan Electric Vehicle (EV) yang akan datang," papar Stephane Deblaise.
Untuk rencana investasi dalam negeri, ia mengatakan pihaknya tidak mempertimbangkan perluasan fasilitas produksi di Korea Selatan. Renault berusaha untuk mengambil sekitar 10 persen dari pasar domestik dengan memproduksi sekitar 150 ribu kendaraan per tahun.
Pabrik Renault di Busan, Korea Selatan memiliki kapasitas produksi tahun 250 ribu hingga 300 ribu unit. Data industri menunjukkan bahwa Renault Korea telah menyumbang sekitar 4 persen dari pasar mobil Korea Selatan tahun lalu.
Berita Terkait
-
Kemenhaj Resmi Usulkan BPIH 2026 Sebesar Rp 88,4 Juta, Ini Detailnya
-
Pemerintah Usulkan Biaya Haji 2026 Turun Rp 1 Juta per Jemaah Dibanding Tahun Lalu
-
Ricky Kambuaya Akui Mentalnya Terganggu Usai Gagal Loloskan Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
-
5 Mobil Listrik Mini Harga Affordable, Cocok untuk Melibas Kemacetan Kota Besar
-
Mulai Dibahas Hari Ini, DPR Berharap Biaya Haji 2026 Turun Lagi Tanpa Mengurangi Kualitas
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
5 Rekomendasi City Car Murah dan Perawatan Mudah: Solusi Anti Boros 2025
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah 50 Juta, Cocok untuk Wanita Pemula
-
Nissan Siapkan MPV Murah Meriah, Resep Triber Bikin Hati Tergoda
-
4 Fasilitas Eksklusif Honda Big Wing untuk Maksimalkan Gaya Hidup Biker Moge Modern
-
Gaya Serupa, Performa Tak Sama: Ini Beda Fortuner VRZ dan SRZ
-
5 Mobil Matic Murah Perawatan Mudah Mulai Rp 50 Jutaan, Lawan Macet Cocok untuk Anak Muda Anti Ribet
-
Suzuki S-Presso Berapa cc? Irit Bensin serta Harga Miring, Ini Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
-
5 Rekomendasi Mobil SUV Murah Stylish untuk Keluarga Muda, Harga Mulai Rp80 Jutaan
-
Siap Hajar NMAX dan PCX, Skutik Premium dari Malaysia Punya Mesin Gede Fitur Berlimpah
-
Berapa Harga Mobil Karimun Bekas? Ini Daftar Lengkap 2025