Akan tetapi, dalam soccer match yang berlangsung pada Selasa (22/11/2022) itu, skor kemenangan 2-1 adalah milik Arab Saudi.
3. Raih Prestasi Puncak dalam AXCR 2022, Posisi Mitsubishi Triton Ralliart Bakal Semakin Mantap di Pasar Nasional
Asia Cross Country Rally atau AXCR 2022 bergulir di dua kerajaan Indochina, Thailand dan Kamboja. Berlangsung pekan lalu (21-26/11/2022) tim Mitsubishi Ralliart turun berlaga, dengan salah satu wakil dari Indonesia. Yaitu Rifat Sungkar, pereli Nasional sekaligus brand ambassador Mitsubishi Indonesia.
Disarikan dari press conference Mitsubishi Ralliart, dalam gelaran ACXR 2022 driver Rifat Sungkar dan co-driver Chupong Chaiwan meraih posisi lima besar. Sedangkan pasangan tim Mitsubishi Ralliart satu lagi, Chayapon Yotha-Peerapong Sombutwong berhasil naik podium pertama.
4. Larangan Bawa Motor untuk Murid Sekolah yang Belum Punya SIM Adalah Bagian Tertib Berlalu Lintas
Kecelakaan saat mengemudikan kendaraan bermotor bisa terjadi kapan saja. Tindakan pencegahan atau preventif senantiasa dilakukan para penegak hukum, khususnya Polisi Lalu Lintas atau Polantas. Yaitu dengan memperbolehkan pengendara yang telah mengantongi Surat Izin Mengemudi atau SIM sesuai peruntukannya. Yaitu SIM C.
Dikutip dari kantor berita Antara, Program Pejuang Muda Keselamatan Jalan atau Indonesian Youth Road Safety Warriors, hasil kolaborasi Kementerian Perhubungan dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (program kampus merdeka), serta Indonesia Road Safety Partnership (IRSP) memberikan pelatihan dan pemahaman kepada generasi muda akan keselamatan jalan.
5. Dua Unit Mobil Patwal Bertenaga Listrik dari KTT G20 Dihibahkan kepada Polresta Surakarta
Polres Kota Surakarta mendapatkan hibah kendaraan patroli dan pengawalan atau patwal bertenaga listrik yang tadinya dioperasikan dalam kegiatan internasional Konferensi Tingkat Tinggi atau KTT G20 di Nusa Dua, Bali.
Dikutip dari kantor berita Antara, Kepala Polresta Surakarta Kombes Pol Iwan Saktiadi di Solo, Jawa Tengah, pada Senin (28/11/2022) menyatakan bahwa dua kendaraan patwal tenaga listrik yang diparkir di Polresta Surakarta adalah hibah langsung dari Korps Lalu Lintas atau Korlantas Mabes Polri.
Tag
Berita Terkait
-
Mitsubishi Triton Hadir Dengan Wajah Baru yang Lebih Agresif
-
Pilih Hilux, Triton atau D-Max? Segini Harga Terbaru Mobil Double Cabin Bekas di Akhir 2025
-
Naksir Mobil Double Cabin? Simak Harga Terbaru 2025 dari Triton, Hilux hingga D-Max
-
Selisih Harga Cuma Rp4 Juta, Mending Mitsubishi Destinator atau Triton Double Cabin?
-
6 Rekomendasi Mobil Double Cabin Bekas Agustus 2025: Tampang Gagah, Mesin Perkasa, Harga Bersahaja
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Insentif Mobil Listrik Berbasis Bahan Baku Lokal, Toyota: Industri Domestik Siap?
-
5 Motor Matic Kecil untuk Wanita, Cocok buat Belanja hingga Ngampus
-
Dibuka Pekan Depan, IIMS 2026 Dibanjiri Brand Otomotif Asal China
-
Langkah Strategis Mazda Hadirkan Dealer Standar Global di Mataram
-
Terpopuler: Fitur Baru Xpander Makin Stabil di Tikungan, Mobil Gampang Dirawat Jarang ke Bengkel
-
7 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Ibu-Ibu yang Lincah dan Gesit, Mulai Rp60 Jutaan
-
7 Mobil Mungil yang Gampang Dirawat dan Tidak Sering ke Bengkel
-
Mengenal Teknologi AYC yang Bikin Mitsubishi Xpander Terbaru Makin Stabil di Tikungan
-
4 Mobil Bekas Toyota dari yang Mewah dan Reliabel hingga Super Langka, Mesin Serba Mirip!
-
Beli Mobil Bekas Pajak Mati, Bagaimana Mengurusnya? Ini Dokumen yang Perlu Disiapkan