Suara.com - GT Super Sprint Challenge (GTSSC) Shanghai, China baru saja rampung akhir pekan kemarin (9-10/9/2023), para konsumen Audi yang ikut membalap, plus para driver profesional merayakan kemenangan ganda GT3 serta TCR China di Sirkuit Internasional Shanghai. Seluruh tim Audi menggunakan Audi R8 LMS GT3 evo II dan RS 3 LMS sepanjang balapan.
Dikutip dari rilis resmi Audi Sport Asia sebagaimana diterima Suara.com, dalam laga melahap trek sepanjang 5.451 km itu, nama Andy Deng, seorang driver debutan GT3 memenangkan kedua balapan GTSSC dari posisi terdepan bersama tim Winhere by HAR. Berikutnya diikuti Vincent Lin dan Hu Bo dari Absolute Racing di podium kedua. Sedangkan Liu Zichen dari 326 Racing Team meraih kedua kemenangan kelas Amateur.
"Audi R8 LMS GT3 tidak terkalahkan akhir pekan ini di tangan konsumen dan tim kami, dengan meraih lima dari enam podium keseluruhan di dua balapan GTSSC," ungkap Alexander Blackie, Manajer Customer Audi Sport racing Asia.
"Balapan TCR China juga membuat penonton di tribun tetap bersemangat dengan dua balapan yang menarik, sebuah pujian bagi penampilan para driver kami," lanjutnya.
Sebagai catatan, Audi adalah perusahaan otomotif yang menyediakan produk-produk disetting untuk berlaga di trek. Tersedia kelas amatir maupun profesional untuk menyalurkan hobi, sampai menjadi pembalap sungguhan yang mengikuti seluruh seri touring Asia.
Hadiah dari kejuaraan ini adalah voucher untuk komponen dan suku cadang balap yang bisa dimanfaatkan untuk naik kelas dan meraih trofi di kelas makin bergengsi.
Hasil balap
GTSSC Round 4
Race one
Baca Juga: Fanatec GT World Challenge Asia Berlangsung Akhir Pekan Ini di Sirkuit Legendaris Suzuka
GT3
1.Andy Deng/Winhere by HAR
2.Hu Bo/Absolute Racing
4.Vincent Lin/Absolute Racing
6.Zhou Tianji/HEHEHE Racing
7.Xiao Min/YC Racing
Berita Terkait
-
Audi Buktikan Keunggulannya di Laga Ketahanan Sepang 12 Hours
-
Tim Audi Berjaya di China Endurance Championship 2023, Sapu Bersih Posisi Satu sampai Tiga
-
Sambut Final China Endurance Championship 2023 di Sirkuit Internasional Chengdu, Audi Turunkan Sembilan Entry
-
Menuju GT World Challenge Asia 2023, Audi Sport Asia Pertemukan Dua Driver Andalan
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Perbandingan Avanza vs Veloz: Cek Bedanya Sebelum Beli, Mana Lebih Irit Biaya Perawatan?
-
7 Mobil SUV 7 Seater Premium Pesaing Mitsubishi Destinator, Suspensi Empuk Harga Lebih Murah
-
4 Rekomendasi Motor Trail Mini Harga Rp1 Jutaan, Murah Meriah Buat Anak
-
5 Mobil Listrik Compact Terlaris 2025: Geely dan Wuling Bersaing Ketat, BYD Nomor 3
-
Spesifikasi Citroen C3 Live (O): Mobil Murah Rp90 Jutaan Berfitur Kompetitif
-
Strategi Agresif Motul Indonesia Perkuat Jaringan Distributor Demi Kuasai Pasar Pelumas 2026
-
Apakah Sepeda Listrik Boleh Dicas Semalaman? Ini 5 Tipsnya Biar Aman
-
Modifikasi Toyota 86 Indonesia Siap Gebrak Pameran Osaka Auto Messe 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Toyota Bekas Termurah 2026 yang Irit dan Bandel
-
Waktu Peluncuran Suzuki e-Vitara Diprediksi Hanya Tinggal Menunggu Waktu