Suara.com - Meski telah memeluk agama Islam, Mahalini Raharja tetap terlihat hadir dalam prosesi kematian sang nenek di tanah kelahirannya, Bali bersama, Rizky Febian.
Terlihat Mahalini dan Rizky Febian mengikuti upacara Nyekah dan Memukur sebagai bentuk toleransi keduanya lengkap dengan busana adat.
Dalam momen tersebut, Mahalini dan Rizky Febian tertangkap jalan-jalan menggunakan skutik bergaya retro dari Yamaha.
Mahalini dan Rizky Febian terlihat berboncengan mesra menggunakan Yamaha Fazzio berkelir biru.
Secara dimensi Fazzio punya ukuran panjang 1.820 mm, Lebar 685 mm, tinggi 1.125 mm. Tempat duduknya juga ramah dengan tinggi rata-rata orang Indonesia, Fazzio punya ground clearance 135 mm. Sementara bobotnya hanya 95 kg dengan kapasitas tangki bensin 5,1 liter.
Skutik retro dari Yamaha ini diketahui hanya dibanderol Rp20 jutaan, namun sudah dibekali dengan teknologi hybrid.
Di atas kertas Fazzio Hybrid sudah mengusung mesin 125 cc satu silinder dengan daya maksimum 6,2 kW di 6.500 rpm dan torsi maksimal 10,6 Nm di 4.500 rpm.
teknologi hybrid ini bisa mendapatkan akselerasi awal yang bertenaga dan halus dengan power assist yang bersumber dari baterai.
Tarikan awal itu terbantu selama 3 detik pertama dari 2 sumber tenaga yang saling bersinergi, yaitu tenaga yang dihasilkan dari mesin serta tenaga yang berasal dari Electric Power Assist Start, yang diklaim bermanfaat saat membawa penumpang, barang, dan jalan menanjak.
Baca Juga: Bahaya Asal Menikung Menggunakan Sepeda Motor, Begini Tekniknya...
Berita Terkait
-
Cara Melacak Motor Yamaha Nmax yang Hilang Pakai Aplikasi, Begini Triknya
-
Tips Ampuh Rawat Rantai Motor Biar Tak Gampang Kendor, Begini Caranya
-
Bukan NMAX Turbo, Motor Yamaha Bergaya Klasik Telah Diperkenalkan Publik
-
Mutasi Motor Online: Praktis dan Cepat, Begini Cara dan Biayanya!
-
Ini Dia Motor Penantang Honda BeAT Street, Desain Out Of The Box
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
7 Rekomendasi Mobil Keluarga Ternyaman dengan Kabin Luas, Harga Rp70 Jutaan
-
5 Motor Listrik Beratap Terbaik Anti Hujan: Harga di Bawah Rp50 Juta, Nyaman selama Perjalanan
-
Isuzu Festival 2025 Manjakan Pelanggan dengan Paket Ekstra Purna Jual
-
Chery Rayakan Penyerahan 1.000 Unit TIGGO Cross CSH Hybrid Bersama Konsumen
-
Sebanyak 1000 Unit Chery Tiggo Cross CSH Hybrid Diserahkan ke Konsumen
-
5 Jas Hujan Anti Rembes Rp100 Ribuan: Cocok untuk Pekerja dan Anak Muda
-
3 Mobil Keluarga yang Rangkap Jabatan: 80 Jutaan, Tak Cuma Buat Jalan tapi Bisa Jadi Penghasil Cuan
-
Fakta Unik BMW 2002 Hamish Daud: Mobil Klasik Kakek Buyut 3 Series yang Melegenda
-
Restomod Ekstrem Civic Nouva EF9 'AeroFlux' dengan Hand Painting di IDEXII 2025
-
3 Pikap Bekas Alternatif Gran Max: Mulai 50 Jutaan, Cocok Buat Usaha