- Mobil SUV dikenal karena ketangguhannya menerjang medan dan tampilannya yang gagah nan mewah
- Di zaman sekarang, untuk membeli mobil SUV tak perlu merogoh kocek dalam-dalam.
- Ada pilihan SUV bekas yang menawarkan aura mewah dengan harga Rp80 jutaan.
Suara.com - Sport Utility Vehicle (SUV) termasuk jenis mobil favorit di Tanah Air. Kini, memiliki mobil SUV dengan tampilan gagah dan mewah pun tak melulu harus merogoh kocek dalam-dalam karena banyak pilihan bekasnya.
Di pasar mobil bekas, ada beberapa pilihan mobil SUV bekas dengan harga miring, bahkan cukup untuk budget kisaran Rp80 juta. Mobil-mobil bekas SUV di segmen harga tersebut juga masih layak pakai.
Selain menawarkan prestise dengan harga terjangkau, keuntungan meminang SUV bekas yakni kabin luas, fitur ground clearance tinggi untuk menerjang jalan berlubang dan genangan air dan nyaman buat keluarga.
Berikut 5 rekomendasi SUV bekas harga Rp80 jutaan dengan tampilan mewah untuk mobil keluarga.
1. Nissan X-Trail T31 (2009-2011)
Generasi kedua Nissan X-Trail (T31) ikenal memiliki desain boxy yang timeless dan maskulin, berbeda dengan penerusnya yang cenderung membulat.
Soal jeroan, mobil ini dibekali pilihan mesin 2.0L dan 2.5L (kode mesin QR25DE) yang menghasilkan tenaga 180 hp dan torsi 245 Nm. Ditambah transmisi CVT Xtronic yang halus dan suspensi yang terkenal empuk di kelasnya.
Interiornya sudah menggunakan material soft touch yang memberi kesan premium. Fitur uniknya ada pada drawer atau laci penyimpanan di lantai bagasi yang sangat praktis.
Harga bekas: Rp78 juta – Rp85 juta (Tergantung kondisi dan pajak).
Baca Juga: 5 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Wanita Mulai Rp60 Jutaan: Lincah, Irit, Gampang Parkir!
2. Nissan Murano Z50 (2004-2006)
Jika X-Trail dirasa kurang eksklusif, Nissan Murano jadi opsi menarik. Populasi mobil ini di Indonesia jarang dan membuatnya terlihat sangat eksklusif di jalan raya.
Murano menawarkan kemewahan sejati dengan fitur lengkap. Menggendong mesin V6 3.500cc (VQ35DE) yang sama dengan Nissan 350Z, performanya bandel.
Fitur interior biasanya mencakup sunroof, jok kulit elektrik, dan sistem audio premium dari Bose. Desain eksteriornya yang futuristik pada zamannya membuat orang mudah jatuh cinta dengannya..
Harga bekas: Rp85 juta – Rp90 juta (Untuk tahun awal dan kondisi pajak hidup/mati).
3. Honda CR-V Gen 3 (2.0L 2007-2008)
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Budget Rp5 Juta Dapat Motor Mio Tahun Berapa? Ini Pilihan Terbaiknya
-
Mobil Bekas Fortuner 2016, Masih Nyaman dan Sepadan dengan Harganya?
-
Rekomendasi Motor untuk Ojek Online di Bawah Rp10 Juta yang Tahan Banting
-
Innova Zenix Belum Tergoyahkan dari Posisi Mobil Hybrid Terlaris di Indonesia
-
Harga ala Agya Bekas, Pajak Beda Tipis dari Veloz: Ini Fakta Penting Mitsubishi Outlander Sport 2012
-
SUV Berkelas, Harga ala Xmax: Intip Konsumsi BBM dan Pajak Nissan X-Trail 2006
-
Daftar Harga Mobil Hybrid Januari 2026 Dari yang Termurah Sampai Termahal
-
4 Mobil Bekas Bandel Mulai Rp40 Jutaan untuk Angkut Barang, Cocok bagi Pengusaha Lokal
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Seharga Honda BeAT Tahun 2026
-
Murah tapi Berwibawa: Segini Harga Bekas Daihatsu Feroza, Nggak Beda Jauh dari PCX Bekas