Fitur tilt steering, memungkinkan pengemudi menyesuaikan posisi setir sesuai kenyamanan. Kombinasi aspek keselamatan ini meningkatkan kenyamanan berkendara.
Soal performa, tak perlu diragukan lagi! Dengan mengusung mesin IL4, 16V, DOHC, VVT-I berkapasitas 1.495cc, manual 5-percepatan, ototmastis 4-percepatan.
Tenaga yang dihasilkan mencapai 109 Ps di perputaran mesin 6.000 rpm dengan torsi maksimum 14,4 Kgm/4.000 rpm.
Konsumsi BBM Toyota Rush 2015
Efisiensi bahan bakar menjadi faktor dominan yang harus dipertimbangkan. Masyarakat Indonesia sekarang ini banyak yang menginginkan mobil keluarga dengan desain modern, fitur mumpuni, mesin bandel namun tetap irit BBM.
Generasi pertama Toyota Rush total konsumsi BBM yang dibutuhkan berada di angka 8,8 km/liter saat berada di dalam kota.
Jika Anda menggunakan jalur bebas hambatan seperti tol, kapasitas bisa mencapai 13,8 km/liter sampai 15 km/liter.
Biaya Pajak Tahunan Toyota Rush 2015
Sebelum masuk ke nominal, pahami terlebih dulu beberapa komponen yang dapat mempengaruhi nilai pajak mobil Toyota Rush. Secara umum biaya pajak mobil ini dipengaruhi oleh Nilai Jual Kendaraan Bermotor atau NJKB semakin tinggi harga mobil, semakin tinggi pula pajaknya.
Baca Juga: 5 Pilihan LCGC Bekas 'Badak' Hadapi Genangan Air di Musim Hujan bagi Keluarga Muda
Selanjutnya adalah tarif Pajak Kendaraan Bermotor atau PKB, umumnya 2% dari NJKB, tapi bisa berbeda-beda tiap daerah. Yang terakhir adalah SWDKLLJ atau Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan sebesar Rp143 ribu per tahun untuk mobil penumpang.
Daftar biaya pajak Toyota Rush 2015:
- Toyota Rush 1.5 G AT: Biaya pajak sekitar Rp2.793.000
- Toyota Rush 1.5 G MT: Biaya pajak sekitar Rp2.772.000
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
5 Pilihan LCGC Bekas 'Badak' Hadapi Genangan Air di Musim Hujan bagi Keluarga Muda
-
5 Mobil Bekas Harga Rp30-40 Jutaan untuk Keluarga Muda, Ada Toyota hingga BMW
-
Kabin Lega, Harga Rasa Sekennya Agya: Intip Pajak dan Fakta Unik Mobil Bekas Nissan Evalia
-
Harga Toyota Avanza 2015 Mulai Nempel Calya Bekas? Simak Spesifikasi, Konsumsi BBM, Pajak Tahunannya
-
3 Varian Pajero Sport 2018 Cocok untuk Libas Banjir, Harga Kini Tinggal Segini
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
5 Mobil Sedan Toyota Bekas yang Murah Perawatan dan Nyaman untuk Orang Tua
-
Motor Listrik Polytron 2026: Mulai dari Rp11 Jutaan, Ini Daftar Lengkap Fox 200, 350, dan 500!
-
Sepeda Listrik Yadea OVA Bisa Langsung Dibawa Pulang Lewat Kompetisi Dance Terbaru
-
3 Rekomendasi City Car Suzuki yang Irit BBM dan Bandel untuk Harian
-
5 Mobil MPV 7 Seater Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kabin Luas, Aman dan Nyaman
-
Harga Beda Tipis dari Veloz, Tengok Banderol Lengkap Mobil Polytron
-
Mobil Buatan Indonesia Jadi Primadona di Venezuela, Ini Dia 2 Mereknya
-
Destinator Termurah Terbaru Dijual Berapaan? Simak Daftar Harga Mobil Mitsubishi 2026
-
5 Mobil Hatchback Bekas Irit BBM dan Pajak Murah, Cocok untuk Mahasiswa Aktif
-
Kenapa Harga Motor Baru Makin Di Luar Nalar? Simak 4 Faktanya