-
Toyota Yaris dan Honda Jazz tetap menjadi favorit mahasiswa karena desain ikonik.
-
Daihatsu Ayla menawarkan pajak termurah mulai dari Rp1,2 Juta per tahun.
-
Honda Brio Satya menjadi pilihan paling lincah dan irit untuk mobilitas kampus.
3. Daihatsu Ayla 1.0L (2013)
Daihatsu Ayla generasi awal salah satu mobil jenis Hatchback yang paling murah pajak tahunannya.
Mobil ini tergolong cocok untuk mahasiswa, karena biaya perawatannya pun termasuk yang paling murah di kelasnya.
Konsumsi bensinnya juga sangat irit, karena bisa mencapai 25 km/liter untuk transmisi manual.
Pajak tahunannya sangat ringan, hanya berkisar Rp1,2 juta hingga Rp1,4 jutaan.
4. Honda Jazz GE8 (2008-2010)
Honda Jazz GE8 termasuk mobil Hatchback legendaris yang desainnya masih terlihat modern sampai sekarang.
Mobil ini cocok untuk mahasiswa karena mesin i-VTEC-nya yang bertenaga (120 PS) dan punya kabin yang sangat fleksibel berkat fitur Ultra Seat.
Meski bertenaga besar, konsumsi BBM-nya masih masuk akal di angka 12-15 km/liter.
Pajak tahunannya juga berkisar antara Rp1,8 juta hingga Rp2,3 jutaan.
Baca Juga: 5 Mobil Bekas 'Badak' di Bawah Rp35 Juta yang Irit dan Pajak Murah, Lebih Murah dari Motor Zaman Now
5. Daihatsu Sirion (2008-2011)
Daihatsu Sirion sering dijuluki mobil kecil rasa Eropa karena desainnya yang unik dan fitur-fitur yang cukup lengkap di masanya.
Mobil ini cocok untuk mahasiswa, karena Sirion menggunakan mesin 1.3L yang sama dengan Xenia, sehingga sparepart-nya mudah ditemukan.
Harganya di pasar mobil bekas juga cenderung lebih terjangkau dibanding Yaris atau Jazz di tahun yang sama.
Mobil ini cukup irit untuk aktivitaas harian mahasiswa sekaligus pajak tahunannya berada di kisaran Rp1,5 juta hingga Rp2 jutaan.
Berita Terkait
-
4 Fakta Toyota IST: Harga Bekas Rp75 Jutaan, Cocok bagi Penggemar Hatchback Langka
-
5 Mobil Bekas 'Badak' di Bawah Rp35 Juta yang Irit dan Pajak Murah, Lebih Murah dari Motor Zaman Now
-
Mobil Keluarga Super Terjangkau Harga di Bawah Honda BeAT: Intip Pesona Daihatsu Zebra
-
5 Mobil Sedan Bekas di Bawah Rp40 Juta yang Irit dan Mesinnya Bandel, Cocok Dipakai Harian
-
5 Mobil Bekas Double Cabin yang Lebih Murah dari Ford Ranger, Tetap Tangguh dan Nyaman
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
5 Mobil Ramah Orang Tua di Bawah Rp100 Juta: Akses Mudah, Jok Nyaman, dan Fitur Tak Ribet
-
Taksi Listrik Green SM Resmi Beroperasi di Stasius KCIC Halim
-
Terpopuler: Koleksi Kendaraan Raja Juli Disorot, Mobil Bobby Nasution Terbakar?
-
5 Moge dengan Perawatan dan Pajak Murah, Cocok Buat Tampil Gagah
-
Penampakan Nissan Gravite Diuji Coba Beredar: Pesaing Avanza, Harga Diprediksi 100 Jutaan
-
Sudah Jarang Digunakan, Ini Kelebihan dan Kekurangan Mobil dengan Penggerak Roda Belakang
-
5 Mobil Matic Bekas Selevel Brio Satya, Tangguh Taklukkan Tanjakan dan Jarak Jauh
-
Harga Naik Tipis, Ini Daftar Terbaru Yamaha Gear Ultima Januari 2026
-
6 Mobil Bekas 8 Seater untuk Mudik 2026, Kabin dan Bagasi Lega
-
Seirit Brio tapi Muat 7 Orang, Ini 5 Rekomendasi Mobil Matic Keluarga yang Layak Dipilih