Otomotif / Mobil
Jum'at, 09 Januari 2026 | 07:05 WIB
Menteri Kehutanan Raja Juli dan Gubernur Sumatera Utara Bobby Nasution (Instagram/rajaanton/bobbynst)
Baca 10 detik
  • Koleksi kendaraan Menteri Kehutanan Raja Juli disorot publik setelah Kejagung menggeledah kantornya pada Rabu (7/1/2026).
  • Mobil Hyundai Ioniq 5 N diduga milik Bobby Nasution hangus terbakar saat terparkir di bengkel Medan, Rabu (7/1/2026).
  • Artikel otomotif Jumat 9 Januari 2026 juga memuat rekomendasi mobil bekas 8-seater untuk mudik 2026.

Suara.com - Kanal otomotif Suara.com menawarkan aneka artikel terpopuler hari ini, Jumat, 9 Januari 2026. Kabar terpopuler datang dari koleksi kendaraan Menteri Kehutanan Raja Juli yang menjadi sorotan.

Ada juga kabar mengejutkan, di mana mobil diduga milik Bobby Nasution terbakar. Dalam artikel ini, kamu juga bisa menemukan rekomendasi mobil untuk mudik 2026, lho. Yuk, intip artikel terpopuler otomotif Suara.com.

1. Jumlah Aset dan Koleksi Kendaraan Raja Juli Antoni: Santer Disorot usai Kemenhut Digeledah Kejagung

Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni. [Suara.com/Novian]

Penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung) melakukan penggeledahan Kantor Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan pada Rabu (7/1/2026). Penyidik Kejagung berupaya melakukan pencocokan data terkait perubahan fungsi kawasan hutan, khususnya kawasan hutan lindung.

Kabar penggeledahan ini membuat mata publik tertuju pada Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni.

Baca selengkapnya

2. 5 APV Bekas Harga 50 Jutaan Cocok untuk Keluarga dan Usaha, Kabin Lega Muat Banyak Barang

Suzuki APV (OLX)

Suzuki APV memiliki reputasi legendaris di pasar mobil bekas Indonesia sebagai kendaraan "tempur" yang bisa diandalkan.

Salah satu keunggulan utamanya adalah mesin yang terkenal tangguh dan ruang kabin yang sangat lega, menjadikannya solusi cerdas bagi keluarga besar maupun pelaku usaha.

Baca Juga: 6 Mobil Bekas 8 Seater untuk Mudik 2026, Kabin dan Bagasi Lega

Baca selengkapnya

3. Hyundai Ioniq 5 N Diduga Milik Bobby Nasution Hangus Terbakar saat Sedang Terparkir

Gubernur Sumatera Utara Menyapa Masyarakat Medan di Tengah Gelaran Drag Race & Drag Bike dari Hyundai Ioniq 5 N. (Foto: Tangkapan Layar/IG)

Sebuah insiden mengejutkan menimpa satu unit Hyundai Ioniq 5 N yang sedang terparkir di sebuah bengkel di Jalan Sei Asahan, Kota Medan. Kejadian pada Rabu 7 Januari 2026 ini memicu kepanikan warga setelah asap hitam pekat terlihat membumbung tinggi dari area bengkel tersebut.

Mobil listrik berperforma tinggi dengan pelat nomor BK 1373 AFV itu diduga merupakan milik Gubernur Sumatera Utara, Bobby Nasution.

Baca selengkapnya

4. 6 Mobil Bekas 8 Seater untuk Mudik 2026, Kabin dan Bagasi Lega

Load More