Suara.com - Sebanyak 45 penggawa Indonesia bersiap unjuk kemampuan di rumah sendiri pada ajang bulutangkis Indonesia Masters 2019. Ajang ini dihelat di Istora Senayan, Jakarta, 22-27 Januari 2019.
Salah satu wakil Merah Putih yang akan turun di ajang level BWF World Tour Super 500 ini, yakni pasangan Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon.
Kevin/Marcus datang dengan status juara bertahan. Mereka menggondol gelar juara Indonesia Masters 2018 usai mengalahkan, Li Junhui/Liu Yuchen (China), 11-21, 21-10 dan 21-16.
Berikut hasil drawing wakil Merah Putih di Indonesia Masters 2019 yang dipantau Suara.com dari laman resmi BWF (Federasi Bulutangkis Dunia):
TUNGGAL PUTRA
- Babak Kualifikasi:
1. Shesar Hiren Rhustavito (Indonesia) vs Maxime Moreels (Belgia)
2. Ikhsan Leonardo Imanuel Rumbay (Indonesia) vs Victor Svendsen (Denmark)
3. Firman Abdul Kholik (Indonesia) vs Tanongsak Saensomboonsuk (Thailand)
Baca Juga: 2 Hari Jelang Peluncuran Motor Honda, Lorenzo Masuk Ruang Operasi
4. Chico Aura Dwi Wardoyo (Indonesia) vs Elias Bracke (Belgia)
5. Sony Dwi Kuncoro (Indonesia) vs Vicky Angga Saputra (Indonesia)
6. Gatjra Piliang Fiqihila Cupu (Indonesia) vs Subhankar Dey (India)
7. Yehezkiel Fritz Mainaky (Indonesia) vs Daniel Fan (Australia)
- Babak Pertama:
1. Anthony Sinisuka Ginting (7-Indonesia) vs Parupalli Kahsyap (India)
Tag
Berita Terkait
-
Harga Tiket Indonesia Masters 2026 Dirilis, Mulai Rp40 Ribu! Lebih Murah dari Tahun Lalu
-
Jadwal Indonesia Masters 2026 di Istora, Catat Tanggalnya!
-
Indonesia Masters II 2025: Indonesia Juara Umum, Sabet 4 Gelar 1 Runner Up
-
Prahdiska Jumpa Mohammad Zaki, Tunggal Putra Pastikan Satu Tiket Final Indonesia Masters II 2025
-
Indonesia Masters 2025: Kejutan, Mutiara Ayu Puspitasari Permalukan Unggulan Kedua
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Popsivo Sapu Bersih Proliga 2026 di Pontianak dengan Kemenangan
-
4 Wakil Indonesia Siap Berlaga di India Open 2026, Jonatan Christie hingga Sabar/Reza
-
Performa Menanjak, Dua Pasangan Ganda Putri Ini Masuk Proyeksi Asian Games 2026
-
PBSI Resmi Kembali Rombak Ganda Putri, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Dipisah
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak